Pastikan Hewan Kurban Dalam Keadaan Sehat, Babinsa Bersama Petugas Terkait Lakukan Kegiatan Ini

Pastikan Hewan Kurban Dalam Keadaan Sehat, Babinsa Bersama Petugas Terkait Lakukan Kegiatan Ini

Sengkelatnews.com  Dalam rangka menjaga kesehatan masyarakat pada perayaan Idul Adha, Sertu Agus Babinsa dari Koramil 0831/05 Rungkut bersama petugas Bangtib kelurahan aktif memberikan himbauan kepada para pedagang hewan kurban di sekitar wilayah kelurahan Wonorejo. Himbauan ini dilakukan untuk memastikan bahwa hewan kurban yang dijual telah memenuhi standar kesehatan yang ditetapkan. Dalam kegiatan tersebut, para Babinsa…

Read More
Ikuti Dikbang Setara Diklapa, 41 Perwira TNI AL Jadi Siswa Dikmatra - 2 dan Dikaplikasi - 2  TA. 2024

Ikuti Dikbang Setara Diklapa, 41 Perwira TNI AL Jadi Siswa Dikmatra – 2 dan Dikaplikasi – 2  TA. 2024

Sengkelatnews.com “Dikmatra-2 dan Dikaplikasi-2 adalah Pendidikan Pengembangan (Dikbang) setara Pendidikan Lanjutan Perwira (Diklapa) yang akan dilaksanakan selama 2 bulan dan wajib diikuti oleh Perwira TNI Angkatan Laut (TNI AL) yang telah mengikuti Pendidikan Lanjutan Perwira di luar TNI Angkatan Laut dan yang telah menyelesaikan pendidikan Strata-2 (S2).” Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal…

Read More
Gencarkan Bahaya Judi Online dan Pinjaman Online, Komandan Puslatmar Kodiklatal Sampaikan Jam Komandan

Gencarkan Bahaya Judi Online dan Pinjaman Online, Komandan Puslatmar Kodiklatal Sampaikan Jam Komandan

Sengkelatnews.com Sebagai wujud pembinaan dan kepedulian terhadap kedisiplinan para Prajurit dan PNS Pusat Latihan Marinir (Puslatmar) Kodiklatal, Danpuslatmar Kodiklatal Kolonel Marinir Yudi Asmar, memberikan pengarahan dalam jam Komandan, bertempat di D’ Trisula Park & Lounge Puslatmar Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Selasa (11/06/2024). Kegiatan jam komandan yang diikuti oleh seluruh Prajurit dan PNS Puslatmar  Kodiklatal ini,  Danpuslatmar…

Read More
Wadan Kodiklatal Beri Penekanan Personel Kodiklatal Hindari Judi Online

Wadan Kodiklatal Beri Penekanan Personel Kodiklatal Hindari Judi Online

Sengkelatnews.com Sebagai bentuk pembinaan personel, Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal Laksda TNI Eko Wahjono memberikan pengarahan di sela-sela olah raga rutin bersama personel Kodiklatal yang dilaksanakan Kodiklatal di Lapangan Laut Maluku Kodiklatal, Bumimoro Surabaya.  Selasa (11/06/2024). Wadan Kodiklatal menjelaskan tentang dampak dan resiko hukum yang ditimbulkan oleh bermain judi online bagi prajurit TNI. Untuk itu, Laksda…

Read More
Dankodiklatal Apresiasi Keberhasilan Jalasena Panahan Kodiklatal  Raih Juara Umum Kasal Cup Archery Championship  2024

Dankodiklatal Apresiasi Keberhasilan Jalasena Panahan Kodiklatal  Raih Juara Umum Kasal Cup Archery Championship  2024

Sengkelatnews.com Berhasil menjadi Juara Umum di kelas Barebow Militer, Wakil Ketua Yanus Panahan Kodiklatal Letkol Laut (P) Royke Sembayu mewakili Ketua Yanus Panahan Kodiklatal Komandan Puslatopsla (Danpuslatopsla) Kolonel Laut (P) Hartanto Nugroho menyerahkan Piala Bergilir Kejuaraan Kasal Cup Archery Championship Tahun 2024 kepada Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah, bertempat di Mock Up…

Read More
Tingkatkan SDM, 8 Prajurit Kodikmar Kodiklatal Ikuti Kursus Kurmed

Tingkatkan SDM, 8 Prajurit Kodikmar Kodiklatal Ikuti Kursus Kurmed

Sengkelatnews.com Salah satu prioritas program pembangunan TNI Angkatan Laut adalah peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai pengawak organisasi. Dalam konteks ini, pendidikan dan pelatihan maupun kursus merupakan bagian dari upaya untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang berkualitas. Demikian dikatakan Komandan Pusat Pendidikan Artileri (Danpusdikart) Kodikmar Kodiklatal Kolonel Marinir Gunawan Tri Utomo dalam amanatnya pada…

Read More
Satdik - 1 Kodiklatal Ikuti Kepri Navy Open Water Swimming Competition 2024

Satdik – 1 Kodiklatal Ikuti Kepri Navy Open Water Swimming Competition 2024

Sengkelatnews.com Menempuh Renang Laut jarak sejauh 3 KM , Satuan Pendidikan (Satdik) – 1 Kodiklatal ikut berpartipasi dalam  “Kepri Navy Open Water Swimming Competition 2024” yang dibuka secara resmi oleh Kepala Staf Angakatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali didampingi Gubernur Kepri Ansar Ahmad, bertempat di Pelataran Tugu Sirih, Tepi Laut, Kota Tanjungpinang. Sabtu…

Read More