Perkuat Sinergisitas, Siswa Satdik 2 Kodiklatal Beri Ucapan Langsung Dirgahayu Polri Ke SPN Batua Polda Sulsel

Perkuat Sinergisitas, Siswa Satdik 2 Kodiklatal Beri Ucapan Langsung Dirgahayu Polri Ke SPN Batua Polda Sulsel

Sengkelatnews.com Guna memperkuat sinergisitas TNI-Polri, Komandan Satuan Pendidikan (Satdik) 2 Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) Kolonel laut (P) Teddy Barata bersama para Pengasuh dan Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLIII/2023 melaksanakan kunjungan ke Sekolah Polisi Negara (SPN) Batua Polda Sulawesi Selatan, Sabtu (1/7/2023). Kegiatan ini dilaksanakan tepat disaat peringatan…

Read More
Dankodiklatal Dampingi Kasal Sapa Siswa Marinir Dari Seluruh Penjuru Indonesia

Dankodiklatal Dampingi Kasal Sapa Siswa Marinir Dari Seluruh Penjuru Indonesia

Sengkelatnews.com Komandan Komando Pembinaan Doktrin dan Pendidikan TNI AL (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Suhartono mendampingi Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali menyapa siswa marinir dari seluruh penjuru Indonesia yang sedang melaksanakan Pendidikan Komando (Dikko) Angkatan 172, bertempat di Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) Baluran, Jawa Timur. Jum’at, (30/06/2023). Dalam pertemuan tersebut, Kasal menyampaikan…

Read More
Khusyuknya Siswa Satdik 2 Kodiklatal Saat Rayakan Idul Adha 1444 Hijriyah

Khusyuknya Siswa Satdik 2 Kodiklatal Saat Rayakan Idul Adha 1444 Hijriyah

Sengkelatnews.com Siswa Satuan Pendidikan (Satdik)-2 Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) yang bermarkas di Makassar, yakni Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) dan Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Angkatan XLIII yang beragama Islam terlihat khusyuk saat mengikuti ibadah Sholat Ied Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriyah, di lapangan Mako Satdik-2 di Makassar,…

Read More
Dankodiklatal Rayakan Idul Adha 1444 H Bersama Keluarga Besar Kodiklatal

Dankodiklatal Rayakan Idul Adha 1444 H Bersama Keluarga Besar Kodiklatal

Sengkelatnews.com Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan Angkatan Laut (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Suhartono didampingi Wadan Kodiklatal Laksda TNI Supardi, merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriyah dengan melaksanakan sholat ied berjamaah bersama para prajurit, PNS dan siswa Kodiklatal di Lapangan Laut Maluku Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Kamis, (29/06/2023). Bertindak sebagai Imam pada sholat Idul…

Read More
Jadi Tolok Ukur Siswa Korps Baret Ungu, Dankodikmar Buka Lattek Dikko Marinir Angkatan 172

Jadi Tolok Ukur Siswa Korps Baret Ungu, Dankodikmar Buka Lattek Dikko Marinir Angkatan 172

Sengkelatnews.com Komandan Komando Pendidikan Marinir (Kodikmar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Muhammad Nadir, resmi membuka Latihan Praktek (Lattek) Pendidikan Komando (Dikko) Angkatan ke -172 siswa Dikmaba dan Dikmata XLII /2 tahap Sargolan Marinir TA. 2022 yang berlangsung di lapangan apel Pusat Latihan Pertempuran Marinir 5 (Puslatpurmar 5) Baluran, Sumberwaru, Banyuputih, Situbondo, Selasa (27/06/2023). Tercatat 456 orang…

Read More
Dankodiklatal Tinjau Apel Gelar Pasukan Latihan Armada Jaya XLI TA. 2023

Dankodiklatal Tinjau Apel Gelar Pasukan Latihan Armada Jaya XLI TA. 2023

Sengkelatnews.com Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI AL (Dankodiklatal) Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono selaku Direktur Latihan Armada Jaya (Dirlat AJ) meninjau pelaksanaan Apel Gelar Pasukan jelang puncak Latihan Armada Jaya XLI TA 2023 yang dipimpin Panglima Koarmada Republik Indonesia (Pangkoarmada RI) Laksdya TNI Heru Kusmanto sebagai Pangkogab TNI, bertempat di Dermaga Madura Koarmada…

Read More
Suara Tembakan Warnai Lattek Berganda Dikmaba TNI AL XLIII/1 TA. 2023

Suara Tembakan Warnai Lattek Berganda Dikmaba TNI AL XLIII/1 TA. 2023

Sengkelatnews.com Tahap pertama Latihan Praktek atau Lattek Berganda Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) TNI Angkatan Laut Angkatan XLIII/1 TA 2023 diwarnai dengan suara tembakan. Pasalnya 702 siswa melaksanakan Lattek Menembak di daerah latihan Pusat Latihan Pertempuran (PLP) 4 Purboyo, Malang Selatan. Latihan menembak yang digelar pada 26 Juni 2023 kemarin terdiri dari tiga jenis materi…

Read More