Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Kodim 0830/Surabaya Utara Gelar Latnister

Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Kodim 0830/Surabaya Utara Gelar Latnister

SengkelatNews – Surabaya, Kodim 0830/Surabaya Utara menggelar Latihan Teknis Teritorial (Latnister), kegiatan program yang harus dilaksanakan Satuan Kodim dalam setiap tahunnya. Hal ini dilakukan untuk memantabkan dan meningkatkan kemampuan teknik bagi satuan kewilayahan dalam pelaksanaan tugas-tugas kewilayahan. Latnister Kodim 0830/Surabaya Utara dilaksanakan di Aula Makodim Jl. Gresik No.52, Perak Barat, Kec. Krembangan. Kegiatan dibuka oleh…

Read More
Dandim 0831 Surabaya Timur Buka Kegiatan Latnister TA 2022

Dandim 0831 Surabaya Timur Buka Kegiatan Latnister TA 2022

SengkelatNews – Surabaya, Kodim 0831/Surabaya Timur menggelar Latihan Teknis Teritorial (Latnister) tahun anggaran 2022 dengan melibatkan anggota jajaranya. Latnister dibuka Komandan Kodim (Dandim) Kolonel Inf Yusan Riawan. S. I. P., M. Han yang dilaksanakan di. Aula Makodim jl. Mulyorejo Indah 1 No. 4. Senin (13/06/22) Komandan Kodim (Dandim) Kolonel Inf Yusan Riawan. S. I. P.,…

Read More
Babinsa Kel. Rangkah Sumbangkan Darah

Babinsa Kel. Rangkah Sumbangkan Darah

SengkelatNews – Surabaya, Babinsa Kel.Rangkah Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Kholili bersama Tiga Pilar melaksanakan kegiatan donor darah di Kantor Kelurahan Rangkah Jl.Alun alun Rangkah No.25 Donor darah yang diselenggarakan oleh LPMK Kel.Rangkah dan PMI Kota Surabaya. Minggu (12/06/22) Serda Kholili mengatakan, bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan donor darah yang di laksanakan ini adalah sebagai wujud…

Read More
Antisipasi Banjir dan sarang nyamuk, Babinsa Bersihkan Drainase/Saluran Air

Antisipasi Banjir dan sarang nyamuk, Babinsa Bersihkan Drainase/Saluran Air

SengkelatNews – Surabaya, Dimusim penghujan seperti saat ini Babinsa Kelurahan Kandangan Koramil 0830/06 Benowo Sertu Supri dan Serda Eby, Kasatgas Linmas dan Tim Kebersihan dari Dinas Lingkungan Hidup (DLH) kota surabaya melaksanakan kerja bakti bersihkan saluran air/drainase di lingkungan RW.02/RT.04 sepanjang Jl.Tengger Raya, minggu (12/6/2022). Pgs Danramil 0830/06 Benowo Mayor Inf Prasetyo mengatakan, dalam melaksanakan…

Read More
Babinsa Koramil 0830/03 Pabean Cantian Terus Pantau Harga Minyak Goreng

Babinsa Koramil 0830/03 Pabean Cantian Terus Pantau Harga Minyak Goreng

SengkelatNews – Surabaya, Dalam rangka menjaga ketersediaan dan stabilitas bahan pokok, Babinsa Koramil 0830/03 Pabean Cantian melaksanakan pemantauan harga bahan pokok terutama pemantauan harga minyak goreng curah di pasar tradisional yang berada di wilayah kecamatan pabean cantian (pasar krempyeng, pasar pabean dan pasar baba’an), Sabtu (11/06/2022). Pengecekan minyak goreng Curah ini, dilaksanakan untuk memantau harga…

Read More
Cegah PMK Pengawasan Diperketat Dalam Rangka Pencegahan Masuknya Virus Mulut dan Kaki

Cegah PMK Pengawasan Diperketat Dalam Rangka Pencegahan Masuknya Virus Mulut dan Kaki

SengkelatNews – Surabaya, Bertempat di RPH (Rumah Pemotongan Hewan) Jl. Pegirian Kelurahan Sidotopo Kecamatan Semampir Babinsa bersama 3 Pilar melaksanakan Kegiatan Pengawasan dan Pemeriksaan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) terhadap Hewan Ternak (Sapi) yang akan dipotong, Jumat (10/6/2022). Koptu Bambang Babinsa Kelurahan Sidotopo mengatakan, Salah satu peran Rumah Potong Hewan (RPH) dalam Pengendalian Penyakit Hewan…

Read More
Kodim 0831/St Pendataan Pembinaan Logistik Wilayah Semester 1 TA 2022<br>

Kodim 0831/St Pendataan Pembinaan Logistik Wilayah Semester 1 TA 2022

SengkelatNews – Surabaya, Guna mengoptimalkan kualitas data logistik wilayah yang up to date, valid, akurat dan mutakhir Kodim 0831/Surabaya Timur mengelar kegiatan Pendataan Pembinaan Logistik Wilayah Semester I TA. 2022 bertempat di. Aula Makodim jl. Mulyorejo Indah 1 No. 4. Jumat (10/06/22) Kegiatan dengan tema,” Melalui kegiatan pendataan pembinaan logistik wilayah kita optimalkan kualitas data…

Read More