Menjadi Pelaut Sejati, Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLII/2 Ikuti Tradisi Mandi Laut

Menjadi Pelaut Sejati, Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLII/2 Ikuti Tradisi Mandi Laut

Sengkelatnews.com Memasuki hari ke 6 Latihan Praktek (Lattek) Pelayaran Wira Jala Yudha (WJY) XX Tahun 2023, seluruh Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) dan siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL Angkatan XLII/2 TA 2022 mengikuti tradisi Mandi Laut tepat pada pukul 00.00 waktu setempat saat KRI Makassar (MKS) – 590 dan KRI Surabaya (SBY) –…

Read More
702 Putra Putri Terbaik Tanah Air Resmi Menjadi Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan XLIII/1

702 Putra Putri Terbaik Tanah Air Resmi Menjadi Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan XLIII/1

Sengkelatnews.com Setelah melewati berbagai seleksi yang panjang dan keinginan yang kuat untuk menjadi keluarga besar TNI Angkatan Laut (TNI AL), Wakil Komandan (Wadan) Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) Laksda TNI Rachmad Jayadi mewakili Dankodiklatal Letjen TNI Marinir Suhartono secara resmi membuka Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) TNI AL Angkatan XLIII/43 Gelombang…

Read More
Dankodikmar : Bangun Karakter dan Akhlak Untuk Menjadi Prajurit Yang Baik

Dankodikmar : Bangun Karakter dan Akhlak Untuk Menjadi Prajurit Yang Baik

Sengkelatnews.com “Bangun karakter dan akhlak untuk menjadi prajurit yang baik, bertanggung jawab dan berani mengakui kekurangan dengan instropeksi diri untuk lebih baik. Selain itu, laksanakan semua perintah terkait nanti kalian di tempatkan tidak ada berandai – andai atau pilih – pilih apapun yang sudah menjadi keputusan pimpinan laksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab.” Demikian dikatakan…

Read More
Dankodiklatal : Al Qur’an Sumber Ilmu Pengetahuan Yang Menjadi Rahmat Seluruh Umat Manusia

Dankodiklatal : Al Qur’an Sumber Ilmu Pengetahuan Yang Menjadi Rahmat Seluruh Umat Manusia

Sengkelatnews.com “Al Qur’an sebagai sumber ilmu pengetahuan yang menjadi Rahmat bagi seluruh umat manusia, atau Rahmatan lil alamin, dan Al Qur’an dalam kehidupan kita sebagai seorang Prajurit TNI juga kita jadikan sebagai landasan moral dalam kehidupan sehari-hari dalam menjalankan penugasan.” Demikian dikatakan Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Dankodiklatal) Letjen TNI…

Read More
250 Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLIII di Tempa Menjadi Prajurit Kuat di Tanah Melayu

250 Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLIII di Tempa Menjadi Prajurit Kuat di Tanah Melayu

Sengkelatnews.com Dalam rangka mendidik dan menempa prajurit – prajurit TNI Angkatan Laut yang kuat di tanah melayu, Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Suhartono secara resmi membuka Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) dan Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan XLIII Tahun 2023, yang diikuti 250…

Read More