Babinsa Koramil Panumbangan Ciamis Lakukan Amaliyah Ramadhan Dengan Berbagi Takzil

Babinsa Koramil Panumbangan Ciamis Lakukan Amaliyah Ramadhan Dengan Berbagi Takzil

Sengkelatnews.com Bulan Ramadhan, mungkin itulah kalimat yang paling tepat bagi Koramil 1304/Panumbangan, Kodim 0613/Ciamis untuk mewarnai nuansa Ramadhan ini dengan berbagi bersama membagikan takjil menjelang waktu berbuka puasa kepada masyarakat maupun para pengguna jalan yang melintasi depan di halaman Masjid Miftahul Sholihin, Kecamatan Panumbangan, Selasa (28/3/2023). Danramil 1304 Panumbangan, Kapten Arh Agus Gusnedi yang didampingi…

Read More
Hari Keenam Bulan Suci Ramadhan, Warga Kodiklatal Dengarkan Ceramah Tentang Surat Al_ Baqarah

Hari Keenam Bulan Suci Ramadhan, Warga Kodiklatal Dengarkan Ceramah Tentang Surat Al_ Baqarah

Sengkelatnews.com Memasuki hari keenam bulan suci Ramadhan 1444 H, Komandan Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) Letjen TNI Marinir Suhartono didampingi Wadan Kodiklatal Laksda TNI Rachmad Jayadi beserta Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kodiklatal mengikuti Kauseri Agama Islam dengan penceramah Ustadz Dr. H. Mashudi, M.Ag., bertempat di Masjid Ibadurrahman Kodiklatal,…

Read More
TINGKATKAN IMAN DAN TAQWA DI BULAN SUCI RAMADHAN, PRAJURIT YONMARHANLAN I MELAKSANAKAN TADARUS

TINGKATKAN IMAN DAN TAQWA DI BULAN SUCI RAMADHAN, PRAJURIT YONMARHANLAN I MELAKSANAKAN TADARUS

Sengkelatnews.com Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) l melaksanakan Tadarus Al Qur’an di bulan suci ramadhan bertempat di Mushalla Al fattah Yonmarhanlan l, Jl. Serma Hanafiah No 1 Belawan.(29/3) Kegiatan Tadarus Al Qur’an merupakan salah satu program kegiatan rutin yang digelar Yonmarhanlan I di bulan Ramadhan dan diikuti oleh segenap Prajurit Yonmarhanlan I yang beragama…

Read More
BULAN SUCI RAMADHAN, PRAJURIT YONMARHANLAN II PADANG GELAR TADARUSAN BERSAMA.

BULAN SUCI RAMADHAN, PRAJURIT YONMARHANLAN II PADANG GELAR TADARUSAN BERSAMA.

TNI AL. Pasmar 1, Selasa (28/03/2023). Dihari ke enam pada bulan suci Ramadhan 1444 H Tahun 2023, Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) II Padang melaksanakan Tadarusan dengan membaca Kitab Suci Al-Qur’an secara bersama yang bertempat di Masjid At-Taqwa Yonmarhanlan II Padang Jln. Bukit Putus Kec. Lubuk Begalung Padang Sumatera Barat. Kegiatan tadarus ini dipimpin…

Read More
SEMARAKKAN BULAN SUCI RAMADHAN, YONIF 2 MARINIR GELAR LOMBA ADZAN DAN TILAWAH QURAN

SEMARAKKAN BULAN SUCI RAMADHAN, YONIF 2 MARINIR GELAR LOMBA ADZAN DAN TILAWAH QURAN

Sengkelatnews.com Dalam rangka memeriahkan bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah, Batalyon Infanteri 2 Marinir (Yonif 2 Marinir) menggelar lomba Adzan dan Tilawah Quran diselenggarakan di Mushola Ar-rahmah Yonif 2 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan.(28/3) Lomba Adzan dan Tilawah Quran tersebut diikuti oleh seluruh prajurit Yonif 2 Marinir yang beragama muslim, kegiatan lomba ini akan…

Read More
Ramadhan berbagi, Prajurit Yonif 4 Marinir Berbagi Takjil

Ramadhan berbagi, Prajurit Yonif 4 Marinir Berbagi Takjil

Sengkelatnews.com Prajurit Yonif 4 Mar laksanakan membagi takjil gratis untuk warga wilayah Andara, Pondok Labu Jakarta Selatan.(25/3) Dalam rangka ramadhan barokah, kegiatan berbagi takjil ini dilaksanakan oleh Prajurit Yonif 4 Marinir sebagai bentuk rasa syukur di bulan suci ini. Kegiatan ini pun wujud berbagi kebahagiaan dengan masyarakat dalam menjalankan ibadah Ramadhan. Para Prajurit Yonif 4…

Read More
TINGKATKAN KEIMANAN DI BULAN RAMADHAN, PRAJURIT NANGGALA YONIF 6 MARINIR LAKSANAKAN KAUSERI AGAMA

TINGKATKAN KEIMANAN DI BULAN RAMADHAN, PRAJURIT NANGGALA YONIF 6 MARINIR LAKSANAKAN KAUSERI AGAMA

Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketawa kepada Tuhan Yang Maha Esa di bulan suci Ramadhan, Prajurit Batalyon Infanteri 6 Marinir melaksanakan kauseri Agama Islam di Lapangan Brigif 1 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, (34/3) Kegiatan Kauseri Agama Islam yang diikuti seluruh prajurit Yonif 6 Marinir yang beragama Islam tersebut dilakukan setelah pelaksanakan…

Read More