Resmikan Rumah Sakit dan Polres Tapsel, Kapolri Tegaskan Beri Pelayanan Terbaik

Resmikan Rumah Sakit dan Polres Tapsel, Kapolri Tegaskan Beri Pelayanan Terbaik

Sengkelatnews.com Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meresmikan Rumah Sakit (RS) Bhayangkara tingkat II Mas Kadiran, yang baru di renovasi. Fasilitas pelayanan kesehatan itu diharapkan menjadi salah satu rumah sakit rujukan untuk pelayanan anggota Polri termasuk juga masyarakat umum di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut). Sigit menjelaskan ada beberapa penambahan fasilitas mulai dari penambahan ruang IGD,…

Read More
Jelang Latihan Terbesar TNI AL, Kodiklatal Tuan Rumah Geladi Posko Latihan Armada Jaya XLI TA.2023

Jelang Latihan Terbesar TNI AL, Kodiklatal Tuan Rumah Geladi Posko Latihan Armada Jaya XLI TA.2023

Sengkelatnews.com Menjelang latihan terbesar TNI Angkatan Laut (TNI AL), Komando Pembinaan Doktrin dan Pendidikan TNI AL (Kodiklatal) dipercaya sebagai tuan rumah pelaksanaan Geladi Posko Latihan Armada Jaya XLI TA 2023 yang resmi dibuka oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali, bertempat di Auditorium Gedung Sudomo Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Senin (12/06/2023). Komandan Kodiklatal…

Read More
Mabes TNI Tuan Rumah Pertemuan Petinggi Militer Negara ASEAN, Panglima TNI Tiba Di Bali

Mabes TNI Tuan Rumah Pertemuan Petinggi Militer Negara ASEAN, Panglima TNI Tiba Di Bali

Sengkelatnews.com Mabes TNI mendapat giliran menjadi tuan rumah pertemuan para petinggi militer negara anggota ASEAN, Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono beserta rombongan tiba di Base Ops Lanud I Gusti Ngurah Rai Bali, Selasa (6/6/2023). Kedatangan Panglima TNI di Bali dalam rangka memimpin sidang ASEAN Chief of Defence Forces Meeting (ACDFM) ke-20, yang rencananya akan…

Read More
Satgas Yonif 132/BS Beserta Masyarakat Gotong Royong Merenovasi Rumah Di Perbatasan RI

Satgas Yonif 132/BS Beserta Masyarakat Gotong Royong Merenovasi Rumah Di Perbatasan RI

Sengkelatnews.com Kepedulian Satgas Yonif 132/BS kepada rakyat sekitar terus dirasakan masyarakat di wilayah Papua. Kali ini dengan membantu merenovasi rumah warga yang berada di Kp.Mosso, Distrik Muara Tami, Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, Rabu (19/04/2023). Pater Satgas Yonif 132/BS Kapten Inf Rasman Sagala dalam keterangannya menyampaikan, rumah warga yang diperbaiki berada di wilayah binaan Satgas Yonif…

Read More
BENTUK KEPEDULIAN PIMPINAN, KOMANDAN BESERTA PRAJURIT YONIF 6 MARINIR TAKZIAH KE RUMAH DUKA

BENTUK KEPEDULIAN PIMPINAN, KOMANDAN BESERTA PRAJURIT YONIF 6 MARINIR TAKZIAH KE RUMAH DUKA

Sengkelatnews.com Komandan Batalyon Infanteri 6 Marinir Letkol Marinir Rismanto Manurung, M. Tr. Opsla., CTMP, beserta segenap prajurit Yonif 6 Marinir melaksanakan Takziah ke rumah Duka Alm. Alisa Nur Azizah anak dari Kopka Mar Mukono bertempat di Cileungsi, Bogor. (22/3) Kegiatan Takziah tersebut merupakan wujud empati serta belasungkawa terhadap keluarga yang ditinggalkan, serta menjalin silaturahmi dan…

Read More
Kodiklatal Terima Sosialisasi Penyediaan Rumah Pribadi Melalui Dinas TNI AL

Kodiklatal Terima Sosialisasi Penyediaan Rumah Pribadi Melalui Dinas TNI AL

Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan kesejahteraan personel, Para Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) menerima sosialisasi “Penyediaan Perumahan Pribadi Melalui Dinas (PPMD) TNI AL yang disampaikan oleh Direktur PT. Dian Adytamasentosa yaitu Guruh Sapto Widodo”, bertempat di Gedung Moeljadi Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Selasa, (21/03/2023). Dalam kesempatan…

Read More
Bagaimana Cara Menjaga Kesehatan Di Luar Rumah?

Bagaimana Cara Menjaga Kesehatan Di Luar Rumah?

Kesehatan mata merupakan faktor penting dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Terlebih lagi, dengan semakin berkembangnya teknologi dan masyarakat yang semakin aktif di dunia daring, kesehatan mata semakin menjadi perhatian penting. Oleh karena itu, kami akan memberikan beberapa tips dalam menjaga kesehatan mata di era digital. Pertama, istirahatkan mata secara teratur. Mata adalah salah satu organ yang…

Read More