PRAJURIT DENMA PASMAR 1 LAKSANAKAN UPACARA TRADISI KENKAT SERTA JAM KOMANDAN

PRAJURIT DENMA PASMAR 1 LAKSANAKAN UPACARA TRADISI KENKAT SERTA JAM KOMANDAN

Sengkelatnews.com Dandenma Pasmar 1 Letkol Marinir Rudi Sutisna, M.Tr.,Opsla., Memimpin upacara Kenaikan pangkat Bintara,Tamtama dan PNS Denma Mako Pasmar 1 yang dilaksanakan di Lapangan Apel Denma Pasmar 1 Ksatrian Marinir Baroto Sardadi Marunda,Jakarta Utara.(6/4) Dalam amanatnya Dandenma Pasmar 1 menyampaikan, kenaikan Pangkat ini pada Dasarnya Merupakan Wujud Kepercayaan dan Kehormatan yang diberikan Oleh Pimpinan TNI/TNI…

Read More
Siap Mengabdi Untuk TNI AL, 357 Siswa Dikmata Angkatan XLII/1 Terima Pembekalan

Siap Mengabdi Untuk TNI AL, 357 Siswa Dikmata Angkatan XLII/1 Terima Pembekalan

Sengkelatnews.com Jelang pelaksanaan penutupan pendidikan dasar golongan (sargolan) yang dilaksanakan 6 April 2023, Komandan Komando Pendidikan Dukungan Umum (Dankodikdukum) Kodiklatal Laksma TNI Budi Raharjo berikan pembekalan pada 357 orang siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Angkatan XLII Gelombang 1 TA 2022 yang siap mengabdi untuk TNI AL, bertempat di Gedung R. Moeljadi Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Dalam…

Read More
Warga Kodiklatal Maknai Al Quran Sebagai Kunci Menjawab Permasalahan Kehidupan

Warga Kodiklatal Maknai Al Quran Sebagai Kunci Menjawab Permasalahan Kehidupan

Sengkelatnews.com Wakil Komandan (Wadan) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) Laksamana Muda TNI Rachmad Jayadi mewakili Dankodiklatal Letjen TNI Marinir Suhartono, mengikuti kauseri agama Islam tentang memaknai Al Quran sebagai kunci menjawab permasalahan kehidupan yang disampaikan oleh Ustadz Dr. H.Mashudi. M.Ag di Masjid Ibadurrahman Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Rabu, (05/04/2023). Dalam kegiatan…

Read More
22 PERWIRA PASMAR 1 SANDANG PANGKAT BARU

22 PERWIRA PASMAR 1 SANDANG PANGKAT BARU

Sengkelatnews.com Sejumlah 22 Perwira Pasmar 1 menyandang pangkat baru yaitu satu tingkat lebih tinggi dari pangkat sebelumnya periode 01 April 2023, kegiatan upacara kenaikan pangkat tersebut berlangsung di ruang Rekreasi Yonif 6 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan.(5/4) Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr. Opsla., M.Han., selaku…

Read More
TINGKATKAN KEIMANAN DI BULAN RAMADHAN, PRAJURIT YONRANRATFIB 1 MARINIR LAKSANAKAN KAUSERI AGAMA

TINGKATKAN KEIMANAN DI BULAN RAMADHAN, PRAJURIT YONRANRATFIB 1 MARINIR LAKSANAKAN KAUSERI AGAMA

Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketaqwaaan di bulan suci Ramadhan, prajurit Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi (Yonranratfib) 1 Marinir melaksanakan kauseri Agama Islam di Lapangan Mako Yonranratfib 1 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan. (5/4) Kegiatan kauseri agama yang dipimpin oleh Letda Mar Sugeng Wardoyo dan diikuti oleh seluruh prajurit Yonranratfib 1 Marinir yang…

Read More
DENPROV PASMAR 1 GELAR OPSGAKTIBPLIN

DENPROV PASMAR 1 GELAR OPSGAKTIBPLIN

Sengkelatnews.com Dalam rangka mencegah terjadinya pelanggaran dan laka lalin prajurit Pasmar 1 dalam melaksanakan mudik lebaran tahun 2023 Prajurit Provos Pasmar 1 melaksanakan Opsgaktiblin yang dilaksanakan di Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak Jakarta Selatan. (5/4) Pelaksanaan Opsgaktibplin ini dipimpin langsung oleh Dandenprov Pasmar 1 Letkol Laut (PM) Yasir Fadly Dayan, S.H. dengan melibatkan personel Provos dari…

Read More