Babinsa Kelurahan Asemrowo Laksanakan Pendampingan Sidak Saluran Air di Wilayah
Sengkelatnews.com – Surabaya, Babinsa Kelurahan Asemrowo Koramil 0830/05 Tandes Koptu Rohman bersama tiga pilar lakukan sidak dan peninjauan ke saluran air / sungai yang berada di wilayah kelurahan asemrowo dari limbah maupun sampah, rabu (29/6/2022). Koptu Rohman mengatakan, saat musim penghujan seperti saat ini maka perlu menjaga lingkungan yang bersih agar terhindar dari bencana banjir, […]