Personil Polsubsektor Tanah Lot Bantu Padamkan Api

Tabanan, Sengkelatnews.com Sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat personil Polsubsektor Tanah Lot – Polsek Kediri – Polres Tabanan. Begitu mendengar adanya terjadi kebakaran di Banjar Dukuh, Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, segera berangkat ke TKP bersama dengan Crew Keamanan DTW Tanah Lot, dengan membawa alat pemadam kebakaran ( fire extinguishers) untuk penanganan awal di […]

1 min read

Prajurit TD Yonif 4 Marinir Bentuk Otot Tubuh dengan Olahraga Fitnes

Sengkelatnews.com (Jakarta). Prajurit tidur dalam (TD) Batalyon Infanteri 4 Marinir (Yonif 4 Marinir) bentuk otot badan agar ideal, berisi dan bagus serta sehat dengan melaksanakan olahraga fitnes bertempat di Candraca Fitnes Center, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Minggu (07/08/2022). Kegiatan tersebut bertujuan untuk membentuk otot badan agar ideal, berisi dan bagus serta sehat. Dengan […]

1 min read

DANYONIF 2 MARINIR TUTUP LATIHAN PEMBINAAN MENTAL, FISIK, DAN DISIPLIN ABANG NONE

Sengkelatnews.com (Jakarta). Komandan Batalyon Infanteri 2 Marinir (Danyonif 2 Mar) Letkol Marinir Sri Utomo, M.Si(Han)., M.Tr.Opsla., secara langsung pimpin upacara penutupan Latihan Pembinaan Mental, Fisik, dan Disiplin Program Pemilihan Abang dan None Tingkat Kota Administratif Jakarta Selatan Tahun 2022 bertempat di Lapangan Apel Brigif 1 Mar Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Minggu (07/08/2022). “Dengan […]

1 min read

TAMTAMA ANGKATAN XLI TIBA DI SARANG PETARUNG BRIGIF 1 MARINIR

Sengkelatnews.com (Jakarta). Dalam rangka kedatangan tamtama remaja angkatan XLI gelombang pertama disambut Koordinator pembina Tamtama remaja Mayor Marinir Lucas Ngoi yang bertempat di lapangan apel Brigif 1 Marinir Kesatrian Marinir Hartono Cilandak Jakarta Selatan Minggu 07/08/22. Pada kedatangan Tamtama dari Puslatpurmar 04 Purboyo berjumlah 59 personel dengan perlengkapan sendiri langsung di periksa fisik dan kesehatan […]

1 min read

Polsek Marga Patroli Malam Himbau Prokes

Tabanan, sengkelatnews.com Untuk tetap terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Marga -Polres Tabanan, Personil Polsek Marga secara rutin melakukan patroli. Seperti pada hari Sabtu tanggal 6 Agustus 2022 pukul 20.00 sampai dengan dini hari Minggu tanggal 7/8/2022 personil Polsek Marga melakukan patroli malam. Seijin Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra, S.I.K., M.H., […]

1 min read

TNI AL Sambut Kapal Perang India Tiba di Benoa.

Sengkelatnews.com – Dalam rangka Operational Turn Round (OTR) Fuelling and Rationing serta melakukan latihan dengan KRI Sultan Hasanuddin-366 meliputi Passex, Flaghoist dan RAS (Mailbag Tranfer), Kapal Perang negara India, INS Sumedha P58 melaksanakan Port Visit di Dermaga Timur Pelabuhan Benoa Bali, Kamis (4/8). Selain melaksanakan port visit kegiatan lainnya yang dilaksanakan adalah Courtessy Call dengan […]

1 min read