Dirdok Kodiklatal Pimpin Upacara Penaikan Bendera
Sengkelatnews.com – Kodiklatal. Surabaya, Direktur Doktrin Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal), Laksma TNI May Franky Pasuna Sihombing memimpin upacara penaikan bendera yang digelar di Lapangan Laut Maluku Kesatrian Kodiklatal Bumimoro Surabaya, Senin (29/8). Upacara Penaikan Bendera Merah Putih yang rutin dilaksanakan setiap hari Senin tersebut merupakan salah satu upaya dalam menumbuhkan […]