Satdik-2 Kodiklatal Tingkatkan Kemampuan dan Kekompakan Siswa Melalui Dayung
Sengkelatnews.com Kodiklatal.Surabaya, Tingkatkan kemampuan fisik dan kekompakan siswa nya, Satuan Pendidikan-2 Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) yang bermarkas di Makassar melaksanakan Latihan Dayung di Pantai Jalaria, Lantamal VI Makassar. Latihan Dayung yang dilaksanakan pada Rabu (31/8/2022) lalu, diawali dengan pembekalan materi dayung perahu karet dan dilanjutkan dengan senam pemanasan agar tidak […]