Komandan Pasmar 2 Ikuti Upacara Penutupan Geladi Posko Latihan Armada Jaya XL TA 2022

Sengkelatnews.com (Surabaya). Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Suherlan selaku Danpasrat mengikuti upacara penutupan Geladi Posko latihan Armada Jaya (AJ) ke XL TA. 2022 secara Virtual, di Ruang Auditorium Gedung R. Sudomo, Kodikalatal. Rabu (26/10/2022). Upacara penutupan Geladi Posko Latihan Armada Jaya XL TA. 2022 tersebut, ditutup oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI […]

2 mins read

Dua Jabatan Komandan Sekolah di Pusdikpomal Diserahterimakan

Sengkelatnews.com Kodiklatal Surabaya, Komandan Pusat Pendidikan Polisi Militer Angkatan Laut (Komandan Pusdikpomal) Kolonel Laut (PM) Rus Indarto, M. Tr. Hanla. M.M., memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Dua Komandan Sekolah, yaitu Komandan Sekolah Perwira (Sepa) dan Komandan Sekolah Tamtama (Seta) Pusdikpomal di Gedung Adam, Pusdikpomal, Komando Pendidikan Dukungan Umum (Kodikdukum) Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan […]

2 mins read

Jelang Penutupan, TNI AL Gelar Kaji Ulang Latihan Armada Jaya XL Tahun 2022

Sengkelatnews.com Kodiklatal Surabaya, Wakil Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan Angkatan Laut (Wadan Kodiklatal) Laksamana Muda TNI Rachmad Jayadi selaku Wakil Direktur Latihan Armada Jaya ke-40 Tahun 2022 memimpin pelaksanaan Kaji ulang dan evaluasi Latihan Armada Jaya ke-40 Tahun 2022 yang dilaksanakan secara vicon dan tatap muka dari Auditorium Gedung Sudomo, Kodiklatal, Bumimoro, Kodiklatal, […]

1 min read

Tingkatkan Kerjasama, Siswa Sekolah Kapal Selam Kodiklatal Lattek Team Work Aspek Psikologi

Sengkelatnews.com Kodiklatal Surabaya, Kerja sama antar prajurit dalam satu tim atau satuan sangat diperlukan dalam menyelesaikan tugas yang diemban, seperti yang dilakukan prajurit siswa Pendidikan Calon Awak Kapal Selam (Dikcawakkasel) Angkatan LVII Sekolah Kapal Selam (Sekasel) Pusat Pendidikan Khusus (Pusdiksus) Komando Pendidikan Operasi Laut (Kodikopsla), Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) yang […]

1 min read

DANMENBANPUR 1 MAR HADIRI PERINGATAN MAULID NABI BESAR MUHAMMAD SAW 1444 H / 2022

Sengkelatnews. Com (Jakarta). Komandan Resimen Bantuan Tempur 1 Marinir (Danmenbanpur 1 Mar) Kolonel Mar Witarsa, S.Kom., M.M. menghadiri Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW tahun 1444 H/2022 dengan Menbanpur 1 Mar sebagai panitia penyelenggara acara yang digelar di Masjid Al Ikhlas Kesatrian Marinir Hartono Cilandak Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022). Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW […]

1 min read

KESATRIA PENJAGA LANGIT DAN BUMI PERINGATI MAULID NABI MUHAMAD SAW 1444 H

Sengkelatnews.com (Jakarta). Seluruh Prajurit Resimen Artileri 1 Marinir memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1444 H di Masjid Al Ikhlas Kesatrian Marinir Hartono Cilandak Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022). Dengan mengusung tema Meneladani Akhlak Nabi Muhammad SAW dalam kehidupan sehari-hari peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW kali ini mengajak prajurit untuk mengungkapkan kebahagiaan dan rasa […]

1 min read

YONMARHANLAN IV TANJUNGPINANG DUKUNGAN LATIHAN MENEMBAK PERSONIL RUTAN TANJUNGPINANG

Sengkelatnews.com (Tanjungpinang). Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) IV Tanjungpinang, di bawah bimbingan pelatih menembak yang dipimpin Letda Marinir Nendri Dianto dipercaya Danyonmarhanlan IV Tanjungpinang, Mayor Marinir Irfan Bhatara, S.T memberikan materi tentang Pengetahuan Perawatan Senjata Api dan Teknik Menembak untuk personil Rumah Tahanan (Rutan) Tanjungpinang yang berlangsung di lapangan tembak Gurita Perkasa. Jl Ciku, Kelurahan […]

1 min read

PRAJURIT JAGUAR YUDHA KHATULISTIWA GELAR LATIHAN JELANG GLAGASPUR P1 DAN P2

Sengkelatnews.com (Pontianak). Dalam rangka menghadapi pelaksanaan Uji Terampil Gladi Tugas Tempur (Glagaspur) Pangkalan TNI AL P1 dan P2 Tahun Anggaran 2022, Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) XII Pontianak melaksanakan latihan di Lantamal XII, Jln. Wajok Hilir KM 17 Kab. Mempawah, Kalimantan Barat, Selasa (25/10/2022). Latihan ini dilaksanakan dalam rangka persiapan menghadapi Uji Terampil Gladi […]

1 min read

PERWIRA YONMARHANLAN X LAKSANAKAN PENYEGARAN LATIHAN MENYELAM

Sengkelatnews.com Dalam rangka mempertajam kemampuan selam, Perwira Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) X Jayapura Pasmar 3 melaksanakan latihan menyelam bertempat di Pantai Dok II, Distrik Jayapura Utara, Kota Jayapura, Papua. Selasa (25/10/2022). Pelaksanaan latihan selam diawali dengan penyampaian materi dan teknik menyelam oleh Serma Marinir M. Arianto selaku pelatih selam dari Yonmarhanlan X Jayapura. Diharapkan […]

1 min read

Kasal Pimpin Uji RO Latihan Armada Jaya XLTA. 2022

Sengkelatnews.com Kodiklatal Surabaya, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono selaku Pimpinan Umum (Pimum) Latihan Armada Jaya XL TA.2022 meninjau dan sekaligus memimpin langsung pelaksanaan uji Konsep Rencana Operasi (RO) dengan metode Tactical Floor Game (TFG) secara Virtual dari Ruang Olah Yudha Mako Kogab TNI di Auditorium Joint Operational Planning Role (JOPR), Gedung […]

2 mins read