DANYONMARHANLAN TUTUP TURNAMEN FUTSAL DANYONMARHANLAN CUP
Sengkelatnews.com Ambon. Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) IX Ambon Letkol Mar Rowin Zummy Simarmata M.Tr.Opsla secara resmi menutup kegiatan turnamen Futsal Danyonmarhanlan Cup dalam rangka menyambut HUT Ke-77 Korps Marinir bertempat di Salawaku Sport Center Yonmarhanlan IX, Halong, Kec. Baguala, Kota Ambon, Maluku.(14/11) Pada kegiatan tersebut, Danyonmarhanlan IX Ambon memberikan apresiasi kepada seluruh peserta […]