LATIHAN DAYUNG MALAM PRAJURIT PASMAR 3, GUNA TINGKATKAN KEMAMPUAN INFILTRASI
Sengkelatnews. Com Selaras dengan perintah harian Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono tentang membangun sumber daya manusia yang unggul dan profesional, prajurit Pasmar 3 melaksanakan latihan dayung malam bertempat di Dermaga Koarmada III, Kel. Majaran, Distrik Salawati, Kab. Sorong, Papua Barat.(11/12) Tujuan dilaksanakan latihan dayung malam tersebut adalah melatih kemampuan melaksanakan infiltrasi […]