Siswa Dikspespa TNI AL Selesai Ikuti Pendidikan di Kodikdukum Kodiklatal
Sengkelatnews.com Sebanyak 58 siswa Pendidikan Spesialisasi Perwira (Dikspespa) TNI AL TA 2022 selesai mengikuti pendidikan di Komando Pendidikan Dukungan Umum (Kodikdukum) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan Angkatan Laut (Kodiklatal). Adapun penutupan pendidikan tersebut dipimpin langsung Dankodikdukum Laksamana Pertama TNI Budi Raharjo di gedung R.E. Martadinata, Kodiklatal, Bumimoro Surabaya, Senin, (5/12). Dari jumlah 58 siswa […]