MENJAGA KESEHATAN DAN KEBUGARAN PRAJURIT YONMARHANLAN I MELAKSANAKAN TERAPI LING TIEN KUNG

Sengkelatnews.com Komandan Batalyon marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) I Mayor Marinir Irwan Abidin M. Tr. Opsla, CBEI. Beserta Prajurit melaksanakan Terapi Lien Tie Kung Di Mako Yonmarhanlan II. (3/5)

MENJAGA KESEHATAN DAN KEBUGARAN PRAJURIT YONMARHANLAN I MELAKSANAKAN TERAPI LING TIEN KUNG


Terapi Ling Tien Kung merupakan salah satu gerakan terapi olah tubuh, dilakukan dengan tempo pelan tetapi mampu membangkitkan energi untuk mengaktifkan kembali organ-organ tubuh dan penyempurnaan agar menjadikan tubuh lebih segar, sehat dan kuat.

Kesehatan adalah merupakan sebuah aset penting bagi seluruh makhluk hidup di dunia ini. nilai dari sebuah kesehatan dapat dikatakan sebagai sesuatu yang sangatlah bernilai. Dilain sisi, Kesehatan juga dapat menjadi pondasi kebahagiaan seseorang prajurit untuk menjalani aktifitas sehari-hari

Danyonmarhanlan I Mayor Marinir Irwan Abidin M.Tr.Opsla, CBEI meyampaikan kepada prajurit Yonmarhanlan I agar melaksanakan kegiatan Terapi tersebut bersungguh sungguh untuk menunjang tugas pokok satuan. (Pen/akm)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *