DANPASMAR 1 IKUTI RAKOR OPS KORMAR DAN RAPAT PERSIAPAN HUT KE 78 KORPS MARINIR

Sengkelatnews.com Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., mengikuti kegiatan Rapat Koordinasi Staf Operasi Korps Marinir (Rakorops Kormar) Tahun 2023 dan rapat persiapan peringatan HUT ke 78 Korps Marinir, kegiatan rapat ini dilaksanakan di Gedung Graha Marinir, Markas Komando Korps Marinir (Mako Kormar) Jalan Prajurit KKO Usman dan […]

2 mins read

TOREHAN PRESTASI KELUARGA PRAJURIT YONROKET 1 MARINIR DALAM LOMBA MTQ KATEGORI ANAK TINGKAT KORMAR

Sengkelatnews.com Perwakilan anak dari Prajurit Batalyon Roket 1 Marinir (Yonroket 1 Mar) atas nama Alfia A’yun Maghfiroh, Putri dari Koptu Mar Sunarya mengikuti Lomba MTQ Tingkat Kotama Kormar dalam rangka seleksi tingkat Kotama Kormar tahun 2023 yang digelar di Masjid At Taqwa Mako Marinir, Jakarta Pusat.(23/8) Kegiatan ini selaras dengan perintah harian Kepala Staf Angkatan […]

1 min read

YONMARHANLAN II LAKSANAKAN URIKES PUANPUR

Sengkelatnews.com Personel Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) ll Padang melaksanakan uji pemeriksaan kesehatan (Urikes) kemampuan tempur (Puanpur) di Diskes Lantamal ll Padang Jl. Sutan Sjahril, Bukit Putus, Teluk Bayur Kota Padang Sumbar.(24/8) Urikes Puanpur yang dilaksanakan secara rutin berkala tersebut sebagai salah satu sarana kontrol upaya deteksi dan antisipasi dini terhadap kondisi kesehatan serta mengukur […]

1 min read

PRAJURIT YONMARHANLAN IV SUMBANGKAN DARAHNYA DALAM RANGKA HUT JALASENASTRI KE-77

Sengkelatnews.com Melalui kegiatan Bakti Sosial, Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) IV Batam ikut menyumbangkan darahnya dalam giat Donor Darah yang diselenggarakan oleh Jalasenastri dalam rangka HUT Jalasenastri Ke-77 Tahun 2023 di Gedung Balai Kesehatan Lantamal IV, Batam.(24/8) Acara yang dimulai pada pukul 08.30 WIB ini juga dihadiri oleh Ketua Korcab IV DJAB Lantamal IV […]

1 min read

PERWIRA YONMARHANLAN II DAMPINGI DANLANTAMAL II TINJAU LOKASI

Sengkelatnews.com Perwira Batalyon Pertahanan Pangkalan ll Padang mendampingi Danlantamal ll Padang Laksamana Pertama TNI Benny Febri, M.M., M.Tr.Opsla., untuk melaksanakan peninjauan tempat yang akan digunakan pelaksanaan HUT TNI Ke-78 Tahun 2023 di Dermaga V Pelindo Teluk Bayur Kota Padang .(24/8) Orang nomor satu di jajaran Lantamal ll Padang ini juga didampingi oleh Wadan Lantamal ll, […]

1 min read

DANMENBANPUR 1 MARINIR LAKSANAKAN TRADISI UPACARA SERAH TERIMA TAMTAMA REMAJA

Sengkelatnews.com Komandan Resimen Bantuan Tempur 1 Marinir (Danmenbanpur 1 Mar) Kolonel Marinir Witarsa, S.Kom., M.M., memimpin acara Upacara serah terima Tamtama Remaja Menbanpur 1 Mar terhadap Komandan Satuan di jajaran Menbnapur 1 Mar bertempat di depan Mako Menbanpur 1 Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan.(23/8) Sebanyak 12 prajurit Tamtama Remaja angkatan 42 Gelombang 1 tahun […]

1 min read

DANYONMARHANLAN III PERINGATI HARI PRAMUKA KE-62.

Sengkelatnews.com Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) III Jakarta yang diwakili oleh Sertu Marinir Dedy Ade Prabowo menjabat sebagai Pamong Saka Bahari Kwarcab Jakarta Utara, dalam rangka menghadiri peringatan hari Pramuka Ke-62 tingkat cabang Jakarta Utara dan bulan Bakti Pramuka Jakarta Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Kwarcab gerakan Pramuka Jakarta Utara bertempat di di Halaman […]

1 min read

Kapolri dan Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Bakti Kesehatan Polri Presisi di Pulau Palue NTT.-

Sengkelatnews.com yang terletak di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT), menjadi saksi sebuah kunjungan bersejarah yang menghangatkan hati. Kapolri Jenderal Polisi Drs. Sigit Prabowo M.Si, didampingi oleh Ketua Umum Bhayangkari, Ny. Juliati Sigit Prabowo, mengunjungi Pulau Palue untuk menyelenggarakan kegiatan Bakti Kesehatan Polri Presisi di yang digelar di halaman Kantor Kecamatan Palue. (24/8) Kedatangan Kapolri dan […]

2 mins read

Anggota Polres Tabanan Ikuti Tes Kesjas Di Lapangan Debes

Sengkelatnews.com Untuk tetap terjaganya kesehatan dan kebugaran phisik anggota Polres Tabanan, Polres Tabanan melaksanakan tes Kesamaptaan Jasmani (kesjas) di GOR Debes Tabanan. Pelaksanaan Kesjas berlangsung pada hari Selasa tanggal 22 Agustus 2023, dari pukul 07.00 sampai dengan 09.00 Wita. Seijin Kapolres Tabanan AKBP Leo Dedy Defretes, S.H. S.I.K.,M.H., Kabag SDM Polres Tabanan Kompol I Kd […]

1 min read

Aksi Pasukan Elite TNI AL Pukau Ratusan Peserta Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal

Sengkelatnews.com Memasuki hari ke empat Pekan Integrasi Siswa Satdik- Satdik Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) , Ratusan peserta yakni Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI Angkatan XLIII TA 2023 dari Satuan Pendidikan (Satdik)-1 Tanjung Uban, dan Satdik-2 Makassar berkesempatan mengunjungi markas pasukan elite TNI AL di Surabaya, Kamis (24/8/2023). Kunjungan pertama dimulai […]

2 mins read