Dandim 0831 Tinjau Dapur Sehat, Pastikan Kualitas Program Makan Bergizi Gratis

Sengkelatnews.com  Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur, Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono S.Sos.,M.Han, beserta jajaran lakukan kunjungan ke Dapur Sehat di Jalan Saweran No. 7 RT. 001 RW. 11 Pacar Keling, Kecamatan Tambaksari, Surabaya. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan dapur dalam mendukung Program Makan Bergizi Gratis (MBG) pemerintah.(15/1) Didampingi oleh Kasdim Letkol Inf Ahmad Fauzi, […]

1 min read

Peduli Stunting, Babinsa Kalirungkut Dampingi Pemberian Bantuan Gizi

Sengkelatnews.com Babinsa Kelurahan Kalirungkut Koramil 0831/05 Rungkut, Serka Buyung, bersama Kasi Kesra Kelurahan Kalirungkut, melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian gizi berupa bantuan 2 kg telur ayam bagi balita stunting. Bantuan ini disalurkan oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Surabaya dalam rangka mempercepat penurunan angka stunting di Kota Surabaya. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Kelurahan […]

1 min read