Wadan Kodiklatal Hadiri Perayaan Natal Gabungan TNI AL Wilayah Surabaya

Sengkelatnews.com Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal, Laksda TNI I Gung Putu Alit Jaya didampingi Wakil Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Ny. Yully I Gung Putu Alit Jaya menghadiri Perayaan Natal Gabungan TNI Angkatan Laut (TNI AL) Wilayah Surabaya, bertempat di Gedung Maspardi AAL, Bumimoro Surabaya. Rabu, (22/01/2025). Dalam kegiatan tersebut, Gubernur AAL Laksda TNI Dato Rusman, S.N., […]

1 min read

Letkol Marinir Martin Manurung Beri Motivasi

Sengkelatnews.com Wakil Komandan (Wadan) Puslatdiksarmil Letkol Marinir Martin Manurung  memberikan motivasi dengan menyampaikan pengarahan  Komandan Puslatdiksarmil (Danpuslatdiksarmil) Kolonel Laut (P) Musleh Yadi  kepada para Bingsis, Pelatih dan Pendukung Lattek menembak, Berganda, Sea & Jungle Survival serta Limed Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 44/2 TA. 2024. Acara tersebut dilaksanakan di gedung Balai Prajurit PLP Marinir Purboyo, […]

1 min read

Danpuslatdiksarmil Kodiklatal Kunjungi Satuan TNI AL di Sidoarjo

Sengkelatnews.com Dalam rangka memperkuat silaturahmi antar Satuan TNI Angkatan Laut (TNI AL), Komandan Puslatdiksarmil (Danpuslatdiksarmil), Kolonel Laut (P) Musleh Yadi didampingi oleh Pejabat Utama (PJU) Puslatdiksarmil laksanana kunjungan kerja ke satuan – satuan TNI AL  antara lain Lanudal Juanda dan Pasmar-2 Gedangan, Sidoarjo. Selasa, (21/01/2025). Kunjungan kerja ini bertujuan untuk memperkuat silahturahmi yang sudah terbangun […]

1 min read