Pesan Kapolri Kepada 1.028 Taruna: Sinergisitas TNI-Polri Akan Menjamin Stabilitas Keamanan dan Politik

Pesan Kapolri Kepada 1.028 Taruna: Sinergisitas TNI-Polri Akan Menjamin Stabilitas Keamanan dan Politik

Sengkelatnews.com MAGELANG – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri upacara Wisuda Prabhatar Akademi TNI dan Akademi Kepolisian (Akpol) Tahun 2022 di Magelang, Jawa Tengah, Senin (31/11/2022). Wisuda kali ini diikuti 1.028 Taruna terdiri dari 379 Pratar Akmil, 250 Pratar AAL, 149 Pratar AAU dan 250 Bhatar Akpol. Mereka telah berhasil menyelesaikan Program Pendidikan Dasar Integratif…

Read More
Kapolres Tabanan Sampaikan Ucapan Selamat Ulang Tahun Humas Polri ke-71 Dan Tekankan Bijak Bermedia Sosial

Kapolres Tabanan Sampaikan Ucapan Selamat Ulang Tahun Humas Polri ke-71 Dan Tekankan Bijak Bermedia Sosial

Sengkelatnews.com Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra, S.I.K., M.H., menyampaikan ucapan selamat ulang tahun Humas Polri ke-71, saat apel pagi jam pimpinan pada hari Senin tanggal 31 Oktober 2022 pukul 08.00 Wita di lapangan Apel Polres Tabanan. Apel pagi dihadiri oleh Wakapolres diikuti pejabat utama, perwira, brigadir dan PNS Polres Tabanan. Kapolres Tabanan menjelaskan Humas…

Read More
Dukung KTT G20 Kapolres Tabanan Tekankan Prokes Saat Apel Pagi Jam Pimpinan

Dukung KTT G20 Kapolres Tabanan Tekankan Prokes Saat Apel Pagi Jam Pimpinan

Sengkelatnews.com Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra, S.I.K., M.H., menekankan tentang protokol kesehatan kepada personil Polres Tabanan saat apel pagi jam pimpinan yang berlangsung pada hari Senin tanggal 31 Oktober 2022. Apel dihadiri Wakapolres Tabanan, pejabat utama, perwira, brigadir dan PNS Polres Tabanan di lapangan Apel Polres Tabanan. Dalam kesempatan tersebut Kapolres Tabanan menyampaikan kepada…

Read More
Dukung KTT G20 Personil Polsek Tabanan Lakukan Pengamanan Jongta Fest Funbike KNPI

Dukung KTT G20 Personil Polsek Tabanan Lakukan Pengamanan Jongta Fest Funbike KNPI

Sengkelatnews.com Dalam rangka mendukung dan mensukseskan KTT G20 yang akan berlangsung di Bali bulan Nopember 2022. Personil Polsek Tabanan melakukan pengamanan kegiatan Jongta Fest Funbike KNPI Tabanan. Kegiatan berlangsung pada hari Minggu tanggal 30 Oktober 2022 pukul 07.15 sampai dengan 10.45 wita tersebut mengambil start di depan Gedung Kesenian I Ketut Maria Tabanan. Seijin Kapolres…

Read More
Personil Polsek Penebel Himbau Prokes Dan Amankan Tempat Wisata Untuk Dukung KTT G20

Personil Polsek Penebel Himbau Prokes Dan Amankan Tempat Wisata Untuk Dukung KTT G20

Sengkelatnews.com Upaya preveemtif dan preventif terus dilakukan oleh jajaran Polres Tabanan dalam rangka memastikan wilayah tetap aman dan bebas dari covid19 untuk mendukung suksesnya pelaksanaan KTT G20 yang berlangsung di Nusa dua pada pada bulan Nopember 2022. Seperti halnya pada hari Minggu tanggal 30 Oktober 2022 siang hingga sore hari tampak personil Polsek Penebel melakukan…

Read More
Kasat Binmas Polres Tabanan Datangi Rumah Korban Hanyut Dan Berikan Sembako

Kasat Binmas Polres Tabanan Datangi Rumah Korban Hanyut Dan Berikan Sembako

Sengkelatnews.com Sehubungan dengan kejadian meninggalnya I Ketut Suada, laki 49 tahun yang tenggelam dan hanyut saat mandi di Sungai Yeh Ho pada hari Kamis 26/10/2022 petang. Dan ditemukan pada hari Jumat 28/10/2022 sore. Seijin Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra, S.I.K., M.H., Kasat Binmas Polres Tabanan AKP I Nengah Widia S.H., M.H., selaku Kasatgas Binluh…

Read More
Tim Samapta Polres Tabanan Dan Tim Gabungan Berhasil Temukan Warga Belumbang Yang Hanyut Di Yeh Ho

Tim Samapta Polres Tabanan Dan Tim Gabungan Berhasil Temukan Warga Belumbang Yang Hanyut Di Yeh Ho

Sengkelatnews.com Sebelumnya pada hari Kamis tanggal 27 Oktober 2022 seorang warga Banjar Langan, Desa Belumbang, Kec. Kerambitan, Tabanan yang bernama I Ketut Suada, laki, Umur 49 tahun dilaporkan hilang oleh keluarganya, Korban diduga hanyut di Sungai (Tukad) Yeh Ho, karena seorang warga setempat (saksi) sempat melihat Korban Mandi di Sungai. Dengan adanya laporan orang hilang…

Read More