Hal Kecil Berdampak Besar, Satgas Yonif 721/Mks Mengubah Kebiasaan Masyarakat Papua Demi Kesehatan

Sengkelatnews.com Kebersihan dan kesehatan merupakan salah satu faktor penting yang harus dijaga, seperti halnya pakaian yang digunakan harus bersih agar terhindar dari penyakit. Satgas Yonif 721/Mks Pos Balingga dipimpin oleh Lettu Inf S.Welem (Pasiter Satgas) bersama 10 orang lainnya melaksanakan pembuatan dan pemasangan jemuran pakaian untuk masyarakat di Komplek Rumah Sosial Kampung Balingga, Distrik Balingga, […]

1 min read

Grebek Dapur, Satgas Yonif 721/Mks Bantu Kesulitan Warga Papua

Sengkelatnews.com – Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat Papua, Satgas Yonif 721/Mks melaksanakan anjangsana dilanjutkan dengan pembagian sembako dan program grebek dapur ke rumah-rumah warga yang berada di sekitar Desa Konikme, Distrik Tiom, Kab. Lanny Jaya, Papua Pegunungan, Selasa (06/06/23). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Danpos Kotis Tiom Lettu Inf Rizal beserta 15 orang anggota Satgas […]

1 min read

Jalin Sinergitas,Prajurit Yonif 721/Mks Bersama Forkopimda dan Masyarakat Karubaga Gelar Karya Bakti

Sengkelatnews.com Karya Bakti TNI merupakan salah satu wujud nyata kemanunggalan TNI kepada rakyat, selain sebagai bukti kekompakan, Karya Bakti juga merupakan sebagai ajang dalam mempererat hubungan dengan masyarakat. Seperti halnya yang dilakukan Prajurit TNI dari Satgas Yonif 721/Mks melakukan Karya Bakti membantu masyarakat melaksanakan pembersihan jalan di Distrik Karubaga, Kabupaten Tolikara, Papua Pegunungan, Jumat (05/05/23). […]

1 min read