Sambut Peringatan Hari Armada RI, Dankodikmar Kodiklatal Laksanakan Ziarah Nasional

Sambut Peringatan Hari Armada RI, Dankodikmar Kodiklatal Laksanakan Ziarah Nasional

Sengkelatnews.com Dalam rangka menyambut Hari Armada RepubIik Indonesia Ke – 78 Tahun 2023, Komandan Kodikmar (Dankodikmar) Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Samson Sitohang melaksanakan ziarah nasional yang dipimpin oleh Kaskoarmada II, Laksamana Pertama TNI Isswarto selaku Inspektur Upacara (Irup), bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) Sepuluh Nopember, Jl. Mayjen Sungkono No. 190 Kota Surabaya. Senin (04/12/2023)….

Read More
Peringati Hari Armada RI, Koarmada II Selenggarakan Kompetisi Debat Bahasa Inggris

Peringati Hari Armada RI, Koarmada II Selenggarakan Kompetisi Debat Bahasa Inggris

Sengkelatnews.com Dalam rangka memperingati Hari Armada RI tahun 2023, Kaskoarmada II Laksma TNI Isswarto, M.Tr.Opsla., CHRMP., mewakili Pangkoarmada II Laksda TNI Yayan Sofiyan, S.T., M.Si., M.Tr.Opsla., membuka kompetisi debat bahasa Inggris, bertempat di Auditorium Puslatkaprang Kolat Koarmada II Ujung, Surabaya. Jumat (1/12). Lomba debat bahasa Inggris tersebut bertujuan untuk meningkatkan kemampuan bahasa inggris bagi prajurit,…

Read More
Dankodikopsla Kodiklatal Ikut Tabur Bunga Di Selat Madura Jelang Hari Armada 2023

Dankodikopsla Kodiklatal Ikut Tabur Bunga Di Selat Madura Jelang Hari Armada 2023

Sengkelatnews.com Dalam rangka menjelang Hari Armada RI Tahun 2023, Komandan Kodikopsla (Dankodikopsla) Kodiklatal, Laksamana Pertama TNI Dadang Somantri, mengikuti Upacara Tabur Bunga dengan menggunakan KRI dr. Soeharso-990 yang berlayar di sekitar Selat Madura yang dipimpin Panglima Komando Armada (Pangkoarmada II) Laksamana Muda TNI Yayan Sofiyan, selaku Inspektur Upacara yang digelar oleh Koarmada II, Ujung Surabaya….

Read More
Peringati Hari Armada, Pangkoarmada II Ikuti Pencanangan Program Wisata TNI AL

Peringati Hari Armada, Pangkoarmada II Ikuti Pencanangan Program Wisata TNI AL

Sengkelatnews.com Dalam rangka memperingati Hari Armada Tahun 2023, Pangkoarmada II Laksda TNI Yayan Sofiyan, S.T., M.Si., CHRMP., M.Tr.Opsla., mengikuti Pencanangan Program Wisata TNI Angkatan Laut yang dilaksanakan secara Video Conference (Vicon) tersambung secara langsung oleh Pangkoarmada RI Laksdya TNI Heru Kusmanto, dari Gedung O.B. Syaaf Mako Koarmada RI, Jalan Gunung Sahari No.67, Jakarta Pusat. Sedangkan…

Read More
Peringati Hari Armada RI, Kodiklatal Juara Kedua Perolehan Medali Terbanyak Lomba Renang

Peringati Hari Armada RI, Kodiklatal Juara Kedua Perolehan Medali Terbanyak Lomba Renang

Sengkelatnews.com Memperingati Hari Armada Republik Indonesia yang akan jatuh pada tanggal 5 Desember 2023, Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan Dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) berhasil menyabet juara Kedua perolehan medali terbanyak dalam lomba renang yang diselenggarakan oleh Komando Armada II (Koarmada II) , bertempat di Kolam Renang Tirto Sagoro 15, Surabaya. Kamis (23/11,/2023). Lomba renang…

Read More
Jelang Hari Armada 2023, Dankodiklatal Ikuti Seminar Nasional Koarmada RI

Jelang Hari Armada 2023, Dankodiklatal Ikuti Seminar Nasional Koarmada RI

Sengkelatnews.com Menjelang Hari Armada pada 5 Desember 2023, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah mengikuti jalannya Seminar Nasional yang digelar Komando Armada Republik Indonesia (Koarmada RI) dengan tema, “Koarmada RI Mendukung Kekuatan Laut Nusantara Terus Melaju Bersama Untuk Indonesia Maju”, yang dipandu oleh moderator Chacha Annissa yang merupakan presenter TV Nasional, acara ini…

Read More
Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Berikan Pembekalan Kepada Istri Pasis Sesko TNI Angkatan 51

Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Berikan Pembekalan Kepada Istri Pasis Sesko TNI Angkatan 51

Sengkelatnews.com Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Peni Yayan Sofiyan, memberikan pembekalan kepada istri Pasis Sesko TNI Angkatan 51, bertempat di gedung Jalasenastri Armada II, R4 Denma Koarmada II. Selasa (17/10). Pembekalan ini bertujuan untuk saling berbagi pengalaman, pengetahuan, dan bertukar pikiran, saling ingat mengingatkan, serta saling asah asih dan asuh sebagai sesama anggota Jalasenastri…

Read More