Dentuman Ranpur MenKav 1 Mar Getarkan Daerah Latihan Cibenda Sukabumi

Dentuman Ranpur MenKav 1 Mar Getarkan Daerah Latihan Cibenda Sukabumi

Sengkelatnews.com  Komandan Resimen Kavaleri 1 Marinir (Danmenkav 1 Mar) Kolonel Marinir Ukik Ari Nursanto, M.Tr.Hanla., M.M., selaku Pimpinan Latihan (Pimlat) meninjau pelaksanaan LSD II Tahun 2024 di daerah latihan Subdenharrahlat Kostrad, Cibenda, Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (17/05/2024). Latihan ini merupakan suatu landasan serta kewajiban seluruh prajurit untuk menajamkan kemampuan bertempur dan menembak di medan latihan…

Read More
Prajurit Batalyon Arhanud 1 Mar Laksanakan Sermat dan Serpas dengan Gerakan Taktis Arhanud

Prajurit Batalyon Arhanud 1 Mar Laksanakan Sermat dan Serpas dengan Gerakan Taktis Arhanud

Sengkelatnews.com  Dalam rangka melaksanakan latihan, prajurit Batalyon Arhanud 1 Marinir (Yon Arh 1 Mar) melaksanakan Pegeseran Personel (Serpas) dan Pergeseran Material (Sermat) menggunakan Gerakan Taktis Arhanud (Gertak) menuju stelling pokok Arhanud dalam rangka LSD II TW II dari Sidamulya ke Cibenda (Cakra Kostrad), Kab. Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (17/05/2024). Latihan ini bertujuan untuk memelihara kemampuan…

Read More
Tingkatkan Nasionalisme, Prajurit Yonmarhanlan XII Laksanakan Upacara

Tingkatkan Nasionalisme, Prajurit Yonmarhanlan XII Laksanakan Upacara

Sengkelatnews.com Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) XII tingkatkan sikap Nasionalisme dengan mengikuti upacara bendera 17an di Mako Lantamal XII, Jl. Kom Yos Sudarso No. 01 Kel. Sungai Jawi Luar, Kec. Pontianak Barat, Kab. Kota Pontianak, Prov. Kalimantan Barat, Jumat (17/05/2024). Pada kegiatan tersebut bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) Kolonel Laut (S) Bernardinus Yules Verne,…

Read More
Kapal Perang Negara Turkey Sandar Dermaga, Prajurit Hiu Perkasa Siapkan Pengamanan

Kapal Perang Negara Turkey Sandar Dermaga, Prajurit Hiu Perkasa Siapkan Pengamanan

Sengkelatnews.com  Kedatanagn Kapal Perang Negara Turkey TCG Kinaliada (F-514) masuk Indonesia membuat prajurit Hiu Petarung Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) III Jakarta melaksanakan pengamanan di sekitar Dermaga JICT 2, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Jumat (17/05/2024). Kapal perang militer Turkey ini masuk ke Indonesia dalam rangka mempererat persahabatan dan kerjasama, kali ini Yonmarhanlan III mengeluarkan 1…

Read More
Prajurit Yonmarhanlan II Beserta Tim SAR Gabungan Bantu Bersihkan Lumpur dan Distribusikan Bantuan

Prajurit Yonmarhanlan II Beserta Tim SAR Gabungan Bantu Bersihkan Lumpur dan Distribusikan Bantuan

Sengkelatnews.com  Pasca banjir bandang lahar dingin yang melanda Sumatera Barat, tepatnya di Kabupaten Tanah Datar. Prajurit Yonmarhanlan II yang tergabung dalam operasi SAR Gabungan pembersihan fasilitas umum dan membatu distribusikan bantuan kepada korban bencana di Nagari Sungai Jambu dan Nagari Cubadak, Kab. Tanah Datar, Sumatera Barat, Jumat (17/05/2024). Bencana alam banjir bandang disertai lahar dingin…

Read More
Tim SAR Yonmarhanlan II Lanjutkan Upaya Pencarian dan Evakuasi Korban Banjir

Tim SAR Yonmarhanlan II Lanjutkan Upaya Pencarian dan Evakuasi Korban Banjir

Sengkelatnews.com  Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) II Padang yang tergabung dalam tim SAR Gabungan bencana banjir bandang dan lahir dingin Gunung Marapi melanjutkan pencarian dan evakuasi korban bencana di Nagari Padang Ganting, Kec. Padang Ganting, Kab. Tanah Datar, Sumatera Barat, Jumat (17/05/2024). Berdasarkan data di posko induk Kabupaten Tanah Datar masih terdapat 14 orang…

Read More
Danpasmar 1 Dampingi Dankormar Terima Courtesy Call Commander Of The Royal Netherlands Navy

Danpasmar 1 Dampingi Dankormar Terima Courtesy Call Commander Of The Royal Netherlands Navy

Sengkelatnews.com  Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., mendampingi Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Endi Supardi,  S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP., menerima Courtesy Call Commander Of The Royal Netherlands Navy Vice Admiral Rene Tas ke Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (16/05/2024). Dalam pertemuan tersebut,…

Read More