Kaskoarmada II Hadiri Serah Terima Jabatan Gubernur dan Wagub Jawa Timur

Sengkelatnews.com Kaskoarmada II Laksma TNI Isswarto, M.Tr.Opsla., CHRMP., mewakili Pangkoarmada II Laksdya TNI Dr. Denih Hendrata, S.E., M.M., CHRMP., menghadiri acara Serah Terima Jabatan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur masa jabatan 2019-2024, kepada Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur, bertempat di Gedung Grahadi Jl. Gubernur Suryo, Embong Kaliasin, Kec. Genteng, Surabaya, Jawa Timur, Senin (19/2). […]

1 min read

Saksikan Pergantian Petinggi Marinir, PJU Kodiklatal Hadiri Upacara Sertijab Danpasmar – 2

Sengkelatnews.com Dalam rangka pergantian pejabat di lingkungan Marinir TNI Angkatan Laut, Ir Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Ahmad Fajar mewakili Dankodiklatal Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah menghadiri Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Pasmar-2 yang dipimpin langsung oleh Dankormar Mayjen TNI Marinir Endi Supardi, bertempat di Lapangan Apel Kesatrian Marinir Soetedi Senaputra, Karang Pilang Surabaya. Senin, […]

1 min read

Ubah Tampilan Ikon Kota Surabaya, Dankodiklatal Hadiri Peresmian Renovasi Monjaya

Sengkelatnews.com Dalam rangka merubah tampilan salah satu Ikon Kota Surabaya, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah didampingi Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Ny. Ayu Nur Alamsyah menghadiri acara peresmian Renovasi Monumen Jalesveva Jayamahe (Monjaya), bertempat di pelataran Gong Kiai Tentrem Koarmada II, Ujung Surabaya. Senin, (12/02/2024). Panglima Koarmada (Pangkoarmada) II Laksda TNI Denih Hendrata […]

2 mins read

Kaskoarmada II Hadiri Apel Gelar Pasukan Gabungan TNI Polri Tahun 2024

Sengkelatnews.com Kaskoarmada II Laksma TNI Isswarto, M.Tr.Opsla., CHRMP., mewakili Pangkoarmada II Laksda TNI Dr. Denih Hendrata, S.E., M.M., CHRMP., menghadiri Apel Gelar Pasukan Gabungan TNI Polri, dalam rangka bulan Bhakti TNI Polri tahun 2024, yang berlangsung di lapangan upacara Mapolda Jawa Timur, Surabaya. Selasa (06/02). Kapolda Jatim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si, yang didampingi […]

1 min read

Pangkoarmada II Hadiri Upacara Pembukaan Pendidikan Reguler Seskoal Angkatan Ke-62 TA 2024

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Dr. Denih Hendrata, S.E., M.M., menghadiri upacara pembukaan Pendidikan Reguler (Dikreg) Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) Angkatan ke-62 tahun 2024, di pimpin langsung oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali , S.E., M.M., M.Tr.Opsla., di Auditorium Yos Soedarso, Sekolah Staf dan Komando TNI […]

2 mins read

Dankodiklatal Hadiri Pembukaan Dikreg Seskoal Angkatan 62

Sengkelatnews.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah menghadiri Upacara Pembukaan Pendidikan Reguler (Dikreg) Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) Angkatan ke-62 TA. 2024, yang dipimpin langsung oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali di Auditorium Yos Soedarso, Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut, Cipulir, Kebayoran Lama, […]

2 mins read

Danpasmar 1 Hadiri Apel Gelar Kekuatan TNI Pada Pengamanan Pemilu Tahun 2024

Sengkelatnews.com Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., menghadiri Apel Gelar Kekuatan TNI pada Pengamanan Pemilihan Umum (Pam Pemilu) tahun 2024 bertempat di lapangan Taxy Way Echo, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis (01/02/2024). Kegiatan ini dimaksudkan untuk mendukung kelancaran pelaksanaan pesta demokrasi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) pada […]

1 min read

Pangkoarmada II Hadiri Apel Gelar Pasukan Kesiapan TNI Pada Pengamanan Pemilu Tahun 2024

Sengkelatnews.com Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) II Laksda TNI Dr. Denih Hendrata, S.E., M.M., menghadiri Apel Gelar Pasukan Secara Serentak dalam rangka Kesiapan TNI pada Pengamanan Pemilu tahun 2024. Bertindak sebagai Pengambil Apel Pangdam V/Brw Mayjen TNI Rafael Granada Baay., S.E., M.M., bertempat di Lapangan A. Yani Makodam V/Brw Jl. Raden Wijaya No. 1 Surabaya, Kamis […]

1 min read

Dansatdik 4 Kodiklatal Hadiri Upacara Adat Sangihe Wujud Lestarikan Budaya Nusantara

Sengkelatnews.com Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik) 4 Kodiklatal Manado, Kolonel Marinir Hendy Dwi Bayu Ardiyanto, menghadiri upacara adat Sangihe yang dikenal sebagai Tulude, bertempat di Desa Budo Minahasa Utara. Selasa (30/01/2024). Kegiatan ini diadakan sebagai bentuk pengucapan syukur atas perlindungan dan berkat yang diterima selama Tahun 2023, serta memohon perlindungan dan berkat untuk Tahun 2024. Dalam […]

1 min read

Peduli Aspek Pendidikan, Kasal Hadiri Peresmian Gedung Graha Utama Akademi Militer Magelang

Sengkelatnews.com Kepedulian akan aspek-aspek pendidikan ditunjukkan oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali saat menghadiri Peresmian Gedung Graha Utama Akademi Militer (Akmil) di Magelang, Jawa Tengah yang diresmikan langsung oleh Presiden RI Ir. H. Joko Widodo, Senin (29/01). Elemen Pendidikan memiliki peranan penting untuk menentukan kemajuan suatu bangsa. Peresmian Graha Akmil […]

1 min read