Danpasmar 1 Buka Lomba Pembinaan Satuan Tingkat Pasmar 1

Danpasmar 1 Buka Lomba Pembinaan Satuan Tingkat Pasmar 1

Sengkelatnews.com  Perlombaan Pembinaan Satuan (Binsat) tingkat Pasmar 1 secara resmi telah dimulai yang ditandai dengan Upacara pembukaan oleh Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., di Lapangan Apel Brigif 1 Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (12/09/2014). Dalam sambutannya pada Upacara tersebut Danpasmar 1 mengatakan bahwa Lomba…

Read More
15 Batalyon Pasmar 1 Bertarung Dalam Lomba Cross Country

15 Batalyon Pasmar 1 Bertarung Dalam Lomba Cross Country

Sengkelatnews.com  Sebanyak 15 Batalyon di jajaran Pasmar saling bertarung untuk menjadi yang terbaik dalam perlombaan Cross Country pada ajang Pembinaan Satuan (Binsat) tingkat Pasmar 1 yang digelar di seputaran Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (12/09/2024). Cross Country sendiri menjadi salah satu perlombaan dari lima jenis perlombaa yang dipertandingkan dalam Binsat tingkat Pasmar 1….

Read More
Senangnya Keluarga Besar Satdik - 2 Kodiklatal Meriahkan Lomba HUT RI Ke-79

Senangnya Keluarga Besar Satdik – 2 Kodiklatal Meriahkan Lomba HUT RI Ke-79

Sengkelatnews.com Dengan semangat kebersamaan dan kebahagiaan keluarga besar Satdik – 2 Kodiklatal, baik Prajurit, anggota Jalasenastri dan Siswa Dikmata TNI – AL Angkatan 44 Tahun 2024 memeriahkan rangkaian acara Hari Ulang Tahun (HUT) Ke -79 Kemerdekaan Republik Indonesia dengan berbagai lomba yang selalu membuat keseruan dan kemeriahan. Kegiatan kali ini dilaksanakan di samping Area Lapangan…

Read More
Babinsa Koramil Kenjeran Gembleng PBB  Kepada Siswa SDN 250 untuk Lomba Tingkat Kota Surabaya.

Babinsa Koramil Kenjeran Gembleng PBB  Kepada Siswa SDN 250 untuk Lomba Tingkat Kota Surabaya.

Sengkelatnews.com Sertu Budi Hermanto, Babinsa Kelurahan Sukolilo Baru, Koramil 0831/06 Kenjeran,  melaksanakan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SDN 250. Pelatihan ini dilakukan di halaman SDN 250, Jalan Komplek AL, Kelurahan Sukolilo Baru, Kecamatan Bulak, dalam rangka persiapan lomba tingkat kota SD se-Surabaya. (15/08). Pelatihan PBB ini bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan, kekompakan, dan rasa…

Read More
Sambut HUT RI Ke 79, Kodim Surabaya Timur Gelar Serangkaian Lomba

Sambut HUT RI Ke 79, Kodim Surabaya Timur Gelar Serangkaian Lomba

Sengkelatnews.com Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79 pada tanggal 17 Agustus mendatang, Kodim 0831/Surabaya Timur menggelar serangkaian perlombaan. Perlombaan kali ini  berlangsung pada Minggu (11/08/2024) Nuansa keharmonisan dan keakraban turut terasa selama pelaksanaan lomba yang berlangsung di Lapangan Makodim. Selain diikuti oleh prajurit, PNS dan Ibu Persit lomba ini juga diikuti oleh…

Read More
Intip Keseruan Lomba 17 Agustus Antar Siswa, Jelang HUT RI Ke-79

Intip Keseruan Lomba 17 Agustus Antar Siswa, Jelang HUT RI Ke-79

Sengkelatnews.com Merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia setiap tahunnya dengan berbagai lomba selalu ditunggu-tunggu oleh masyarakat. Begitu juga dengan keluarga besar Pusat Pendidikan Pelaut (Pusdikpel)  gelar serangkaian perlombaan antar siswa di jajaran Pusdikpel Kodikopsla, Kodiklatal. Menurut Komandan Pusdikpel (Danpusdikpel) Letkol Laut (P) R. Mohamad Candra Wirabraja, acara tersebut dilaksanakan  untuk memeriahkan peringatan hari Kemerdekaan RI ke-…

Read More
Meriahkan Suasana Kemerdekaan Dengan Lomba Bola Voli

Meriahkan Suasana Kemerdekaan Dengan Lomba Bola Voli

Sengjelatnews.com Dalam upaya menjaga dan meningkatkan kebugaran tubuh, Kodim 0830/Surabaya Utara gelar kegiatan olahraga bersama yang diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS Kodim dan Koramil jajaran yang berlangsung di lapangan upacara Makodim 0830/Surabaya Utara Jalan Gresik No. 52, Perak Barat, Kecamatan Krembangan, Kamis (1/8). Kepala Staf Kodim 0830/Surabaya Utara Letkol Inf Djarno Djumadi, S.Pd. dalam…

Read More