Pangkoarmada II Ikuti Paparan HUT Ke-79 TNI AL dan Latgabma SGS 2024
Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, mengikuti paparan pelaksanaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 TNI Angkatan Laut dan Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) Tahun 2024, yang diselenggarakan di Auditorium Yos Sudarso Denma Mabesal, Jakarta Timur. Rabu (28/8). Paparan pelaksanaan HUT ke-79 TNI AL dan Latgabma SGS Tahun 2024 dipimpin langsung […]