Pangkoarmada II Sambut Kedatangan Wakil Presiden Republik Indonesia

Sengkelatnews.com Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, didampingi Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Dian Ariantyo Condrowibowo, menyambut kedatangan Wakil Presiden Republik Indonesia Prof. Dr. (HC) KH. Ma’ruf Amin beserta Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin, bertempat di Gedung VIP Pemda T1 Bandara Internasional Juanda. Selasa (10/9). Kedatangan Wakil Presiden RI Ma’ruf […]

1 min read

Puncak Peringatan HUT Ke-79 TNI AL, Pangkoarmada II Pimpin Upacara Parade Dan Defile

Sengkelatnews.com Puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 TNI Angkatan Laut Tahun 2024 wilayah Surabaya, dikemas dalam Upacara Parade dan Defile yang dipimpin oleh Panglima Koarmada II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, bertempat di Dermaga Madura Koarmada II, Ujung Surabaya. Selasa (10/9). Mengusung tema, “Dengan Semangat Jalesveva Jayamahe, TNI AL Siap Mewujudkan Nusantara Baru Indonesia Maju”, […]

1 min read

Jelang HUT ke-79 TNI AL, Pangkoarmada II Pimpin Morning Brief

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo memimpin Morning Brief yang diikuti oleh seluruh Pejabat Utama dan Kasatker Koarmada II, bertempat di Lobby Puslatkaprang Koarmada II, Ujung Surabaya, Senin (2/9). Dalam pelaksanaan Morning Brief, Pangkoarmada II membahas tentang persiapan menjelang HUT ke-79 TNI Angkatan Laut di Koarmada II, diantaranya menyelenggarakan Naval Base Open Day (NBOD) […]

1 min read

Pangkoarmada II Ikuti Paparan HUT Ke-79 TNI AL dan Latgabma SGS 2024

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, mengikuti paparan pelaksanaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 TNI Angkatan Laut dan Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) Tahun 2024, yang diselenggarakan di Auditorium Yos Sudarso Denma Mabesal, Jakarta Timur. Rabu (28/8). Paparan pelaksanaan HUT ke-79 TNI AL dan Latgabma SGS Tahun 2024  dipimpin langsung […]

1 min read

Pangkoarmada II Pimpin Rapat Persiapan HUT TNI AL Tahun 2024

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo memimpin rapat persiapan HUT TNI Angkatan Laut Tahun 2024, bertempat di Ruang Kogasgabfib Gedung Soedomo Kodiklatal, Surabaya. Rabu (14/8/2024). Adapun kegiatan yang akan dilaksanakan pada HUT TNI AL tahun ini diantaranya bakti sosial, pengobatan gratis, makan siang bergizi, tabur bunga, Naval Base Open Day (NBOD), Admiral Dinner, Upacara […]

1 min read

Pangkoarmada II Dampingi Kasal Kunker Ke Lantamal VI Makassar Koarmada II

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, bersama Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Dian Ariantyo Condrowibowo, mendampingi Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., bersama Ketua Umum Jalasenastri Ibu Fera Muhammad Ali dalam rangka kunjungan kerja (Kunker) ke Lantamal VI Makassar jajaran Koarmada II. Jumat (9/8). Dalam kunjungan […]

1 min read

Pangkoarmada II Hadiri Pengarahan Kasal Kepada Keluarga Lantamal VII Kupang

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, didampingi Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Dian Ariantyo Condrowibowo menghadiri pengarahan kepada keluarga besar Lantamal VII Kupang jajaran Koarmada II, bertempat di Gedung Marshaling Area, Lantamal VII Kupang. Kamis (8/8). Pengarahan diberikan secara langsung oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., […]

1 min read

Pangkoarmada II Hadiri Peluncuran Buku “Sea Power Indonesia di Era Indo Pasifik”

Sengkelatnews.com Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) II Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo, hadiri acara peluncuran buku “Sea Power Indonesia di Era Indo Pasifik” karya dari Laksamana TNI (Purn) Prof. Dr. Marsetio, S.I.P., M.M., di Wisma Elang Laut, Jalan Pangeran Diponegoro, Jakarta Pusat. (6/8). Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., […]

1 min read

Pangkoarmada II Kunjungi Puskopal

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, laksanakan kunjungan ke Pusat Koperasi TNI Angkatan Laut (Puskopal) Koarmada II yang disambut oleh Kepuskopal Koarmada II Kolonel Laut (S) Muhamad Nuryanto, S.E., M.M., bertempat di Rupat Puskopal Koarmada II, Surabaya. Selasa (30/7). Dalam sambutannya, Kepuskopal Koarmada II mengucapkan selamat datang dan terima kasih kepada Pangkoarmada II atas […]

1 min read

Persiapkan HUT TNI Tahun 2024, Pangkoarmada II Tinjau Fasilitas Markas Koarmada II

Sengkelatnews.com Dalam rangka persiapan HUT TNI Tahun 2024 yang rencananya akan digelar di Koarmada II, Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, didampingi Kaskoarmada II Laksma TNI Isswarto, M.Tr.Opsla., CHRMP., dan Kapoksahli Koarmada II Laksma TNI Widyanto Pudyo Purnomo, S.H., M.H., meninjau sejumlah fasilitas di Markas Komando Armada (Koarmada) II. Senin (29/7). Adapun sejumlah fasilitas  tersebut […]

1 min read