Selesai Lattek Dikko Marinir 174, Prajurit Muda Baret Ungu Siap Bertempur Di Medan Tugas

Selesai Lattek Dikko Marinir 174, Prajurit Muda Baret Ungu Siap Bertempur Di Medan Tugas

Sengkelatnews.com Upacara Penutupan Latihan Praktek (Lattek) Pendidikan Komando (Dikko) 174 Marinir TA. 2023, menandakan kesiapan para prajurit muda baret  untuk bertempur di medan tugas. Dipimpin langsung oleh Komandan Kodikmar (Dankodikmar) Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Samson Sitohang selaku Inspektur Upacara (Irup), penutupan Lattek Dikko bertempat di Pantai Baruna Malang Selatan.  Jumat (13/09/2024). Adapun kegiatan tersebut ditandai…

Read More
Selesai Dilantik dan Disumpah, Diksargolan Siswa Satdik - 2 Resmi Di Buka

Selesai Dilantik dan Disumpah, Diksargolan Siswa Satdik – 2 Resmi Di Buka

Sengkelatnews.com Wakil Komandan (Wadan) Satdik – 2 Kodiklatal Letkol Marinir Ahmad Faizal mewakili Komandan Satdik (Dansatdik) – 2 Kodiklatal Kolonel Laut (P) Teddy Barata selaku Inspektur Upacara (Irup) secara resmi membuka Pendidikan Tahap Dasar Golongan Lanjutan (Sargolan) Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 44 TA. 2024, bertempat di Lapangan Apel Mako Satdik – 2 Kodiklatal Makassar,…

Read More
65 Bintara Selesai Laksanakan Pantukhir Diklaba

65 Bintara Selesai Laksanakan Pantukhir Diklaba

Sengkelatnews.com Setelah melaksanakan tes kesehatan dan kesamaptaan jasmani, 65 Bintara TNI Angkatan Laut dari berbagai Komando Utama (Kotama) TNI AL, mengikuti sidang Penentuan Akhir (Pantukhir)  seleksi Program Pendidikan Lanjutan Bintara (Diklaba) TNI AL TA. 2024,  yang dipimpin Sekretaris Dinas Pendidikan Angkatan Laut (Sekdisdikal) Kolonel Laut (E) Dr. Frankie O. Madethen, bertempat di Gedung Betleguese Pusdiklapa…

Read More
Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 44 Satdik - 3 Kodiklatal Selesai Lattek Berganda Tahap Sarrit

Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 44 Satdik – 3 Kodiklatal Selesai Lattek Berganda Tahap Sarrit

Sengkelatnews.com Sebanyak 99 Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 44 Gelombang 1 TA. 2024 Satuan Pendidikan (Satdik) – 3 Kodiklatal Sorong, telah menyelesaikan seluruh rangkaian Latihan Praktek (Lattek) Tahap Dasar Keprajuritan (Sarrit), yang ditandai dengan Upacara Penutupan Lattek Berganda yang dipimpin oleh Komandan Satdik – 3 Kodiklatal Kolonel Marinir Harnoko…

Read More
Siap Mengabdi Untuk Negeri, Dikmapa PK Susgakes TNI AL Angkatan 30 Selesai Pendidikan di Kodiklatal

Siap Mengabdi Untuk Negeri, Dikmapa PK Susgakes TNI AL Angkatan 30 Selesai Pendidikan di Kodiklatal

Sengkelatnews.com Siap mengabdi untuk negeri, Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Kodiklatal, Laksma TNI Dr. Taufik Arief memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Perwira (Dikmapa) Prajurit Karier (PK) Khusus Tenaga Kesehatan (Susgakes) TNI Angkatan Laut Angkatan 30  TA. 2023, bertempat di Lobby Kodikdukum Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Jumat (07/06/2024). Adapun 54 Siswa Dikmapa PK Susgakes TNI AL tersebut terdiri dari…

Read More
Siswa Dikmata TNI AL 44/1 Satdik - 2 Kodiklatal Selesai Lattek Tahap Dasar Keprajuritan

Siswa Dikmata TNI AL 44/1 Satdik – 2 Kodiklatal Selesai Lattek Tahap Dasar Keprajuritan

Sengkelatnews.com Sebanyak 100 Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 44 Gelombang 1 TA. 2024 Satuan Pendidikan (Satdik) – 2 Makassar Kodiklatal, telah menyelesaikan seluruh rangkaian Latihan Praktek (Lattek) Tahap Dasar Keprajuritan (Sarrit), diakhiri dengan Upacara Penutupan Lattek Berganda yang dipimpin Komandan Satdik – 2 Kodiklatal Kolonel Laut (P) Teddy Barata…

Read More
Dikmata XLIV Satdik 1 Kodiklatal Selesai Lattek Tahap Dasar Keprajuritan

Dikmata XLIV Satdik 1 Kodiklatal Selesai Lattek Tahap Dasar Keprajuritan

Sengkelatnews.com Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Angkatan XLIV TA 2024 Satuan Pendidikan (Satdik) 1 Tanjung Uban Kodiklatal, sebanyak 102 Siswa, telah menyelesaikan seluruh rangkaian Latihan Praktek (Lattek) Tahap Dasar Keprajuritan (Sarrit) diakhiri dengan Upacara Penutupan Lattek yang dilaksanakan di Lapangan Apel Mako  Satdik 1 Tanjung Uban, Bintan Utara, Kepulauan Riau. Minggu (26/05/2024). Komandan Satuan Pendidikan…

Read More