Prajurit Yonpom 1 Mar Jemput Tawanan Perang di Sukabumi
Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan profesionalisme prajurit guna mendukung tugas dan fungsi Yonpom 1 Mar dalam operasi militer di daerah operasi, dalam hal ini prajurit Yonpom 1 Marinir melaksanakan Latihan Satuan Dasar (LSD) l TW ll tahun 2024 dengan materi pengurusan tawanan perang (Rustaper) di Ds. Sindang Resmi, Kec. Jampang Tengah, Kab. Sukabumi, Jawa Barat, Selasa […]