Penuh Keseruan, Dandim 0831 Ajak Jajarannya Olahraga Voli Plastik

Penuh Keseruan, Dandim 0831 Ajak Jajarannya Olahraga Voli Plastik

Sengkelatnews.com  Untuk mempererat hubungan dan meningkatkan kerjasama di lingkungan Kodim 0831/Surabaya Timur, Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur, Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono, S.Sos., M.Han, menggelar kegiatan olahraga bersama dengan mengajak seluruh jajarannya bermain voli plastik. Kegiatan ini dilangsungkan di lapangan voli Makodim, Jalan Mulyorejo Indah 1 No. 4, pada Rabu (13/11/2024). Dandim Kolonel Didin menyatakan…

Read More
Dandim 0831 Ingatkan Prajurit: Jaga Nama Baik dan Netralitas  TNI

Dandim 0831 Ingatkan Prajurit: Jaga Nama Baik dan Netralitas  TNI

Sengkelatnews.com Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur, Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono S. Sos., M. Han, memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit dan pegawai negeri sipil (PNS) Kodim 0831 di Makodim, Jl. Mulyorejo Indah, Senin (4/11/2024). Dalam sesi “jam Komandan” ini, Dandim menegaskan pentingnya menjaga nama baik TNI di masyarakat. Dandim mengingatkan para prajurit untuk senantiasa bersyukur…

Read More
Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024

Panglima TNI Berikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024

Sengkelatnews.com Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto memberikan Pengarahan pada Apel Danrem Dandim Terpusat Tahun 2024, bertempat di Mandiri University, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Kamis (10/10/2024). Dalam pengarahannya, Panglima TNI menekankan bahwa para Perwira harus mampu membawa perubahan untuk menghadapi tantangan serta tuntutan tugas yang semakin kompleks. Selain itu, Panglima TNI juga menegaskan bahwa TNI…

Read More
Dandim 0831/Surabaya Timur Tekankan Netralitas TNI dalam Pilkada

Dandim 0831/Surabaya Timur Tekankan Netralitas TNI dalam Pilkada

Sengkelatnews.com Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur, Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono S. Sos., M. Han, menekankan pentingnya netralitas TNI dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) mendatang. Hal ini disampaikannya dalam jam Komandan yang digelar usai kegiatan olahraga bersama anggota militer dan PNS di Jalan Pantai Ria Kenjeran, Sukolilo Baru, Kecamatan Bulak.(24/9) “Netralitas TNI menjadi pedoman…

Read More
Peringatan Maulid Nabi, Dandim Surabaya Timur Himbau Prajurit Tingkatkan KeimananSerts Berakhlak Mulia

Peringatan Maulid Nabi, Dandim Surabaya Timur Himbau Prajurit Tingkatkan KeimananSerts Berakhlak Mulia

Sengkelatnews.com Kodim 0831/Surabaya Timur gelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1446 H/2024 M, di Mushola Ath-Thoyibu pada Selasa, 17 September 2024. Acara yang mengangkat tema, ” Meneladani Akhlak Nabi Muhammad SAW Dalam Mewujudkan Personel TNI-AD yang Religius.” Dalam sambutannya, Dandim menekankan pentingnya peringatan Maulid Nabi sebagai momen untuk meningkatkan keimanan dan memperkuat spiritualitas anggota….

Read More
Dandim Surabaya Timur Pimpin Acara Pindah Satuan dan Purna Tugas

Dandim Surabaya Timur Pimpin Acara Pindah Satuan dan Purna Tugas

Sengkelatnews.com Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur, Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono S.Sos., M.Han., memimpin apel pagi personel Kodim dan Koramil jajaran di lapangan upacara Makodim 0831/Surabaya Timur, Acara ini dilanjutkan dengan pelepasan personel yang pindah satuan dan purna tugas, Senin (09/09/2024) Dalam sambutannya, Dandim menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh anggota Kodim 0831/Surabaya Timur yang…

Read More
Dandim 0831 Pimpin Pengamanan Rute Kunjungan Kerja Presiden Jokowi

Dandim 0831 Pimpin Pengamanan Rute Kunjungan Kerja Presiden Jokowi

Sengkelatnews.com Dalam rangka kunjungan kerja Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo di wilayah Surabaya, Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur Kolonel Inf Didin Nasruddin Darsono S. Sos., M. Han, selaku Dansub Satgas Pengamanan Rute Wilayah Surabaya, memberikan pengarahan kepada seluruh personel yang terlibat dalam Satgas Pengamanan.(4/9) Presiden Jokowi dijadwalkan mengunjungi tiga lokasi di Surabaya dan Sidoarjo,…

Read More