Perdana, Dankodiklatal Buka Dikmata TNI AL Angkatan 44 Gelombang 1 Di Tepi Laut

Perdana, Dankodiklatal Buka Dikmata TNI AL Angkatan 44 Gelombang 1 Di Tepi Laut

Sengkelatnews.com Untuk pertama kalinya, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah selaku Inspektur Upacara (Irup) resmi membuka Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL Angkatan 44 Gelombang 1 TA 2024,  bertempat di Dermaga Semampir Baru, Koarmada II, Ujung Surabaya. Senin, (03/06/2023). Upacara yang dipimpin oleh Komandan Upacara (Danup) Mayor Mar Haris Tri Purnama, yang sehari-hari…

Read More
Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Satfib Koarmada II Gelar Latihan Pandu Gelombang

Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Satfib Koarmada II Gelar Latihan Pandu Gelombang

Sengkelatnews.com Komandan Satuan Kapal Amfibi (Dansatfib) Koarmada II Kolonel Laut (P) Ardhi Sunaryo, S.T., M.M., memimpin pelaksanaan Binopslat Satuan yaitu Latihan Gerakan Kapal ke Pantai Satfib Koarmada II. Latihan ini dilaksanakan guna meningkatkan kemampuan Prajurit Satfib Koarmada II dalam melaksanakan Pemanduan Gelombang Pasukan Pendarat pada Operasi Amfibi, Bertempat di Ruang Rapat Mako Satuan Kapal Amfibi…

Read More
Serah Terima 99 Casis Tamtama TNI AL Gelombang I TA. 2024 Satdik - 3 Sorong

Serah Terima 99 Casis Tamtama TNI AL Gelombang I TA. 2024 Satdik – 3 Sorong

Sengkelatnews.com Setelah melaksanakan seleksi ketat Prajurit Tamtama TNI AL oleh Tim Lembaga Penyedia Tenaga TNI Angkatan Laut (Lapetal) di Lantamal XIV Sorong, selanjutnya dilaksanakan acara Serah Terima dan Penandatanganan Berita Acara Serah Terima Calon Siswa (Casis) Tamtama TNI Angkatan Laut Gelombang I TA.2024 oleh Kepala Lembaga Penyedia Tenaga TNI Angkatan Laut (Ka Lapetal)  Kolonel Laut…

Read More
Senat Dikmaba TNI AL Angkatan 43 Gelombang 2 TA 2023 Resmi Dikukuhkan

Senat Dikmaba TNI AL Angkatan 43 Gelombang 2 TA 2023 Resmi Dikukuhkan

Sengkelatnews.com Sekolah Bintara Pusat Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil) Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) menggelar Upacara Pengukuhan Ketua Senat (Kasenat) Dikmaba TNI Angkatan Laut Angkatan 43/XLIII Gelombang 2 TA. 2023. Upacara Pengukuhan yang juga dirangkai dengan acara penyerahan Bendera Kompi ini dipimpin langsung oleh Komandan Sekolah Bintara (Danseba) Puslatdiksarmil Kodiklatal, Mayor…

Read More
Dankodiklatal Siap Cetak 557 Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 43 Gelombang 2 Jadi Prajurit Tangguh

Dankodiklatal Siap Cetak 557 Siswa Dikmata TNI AL Angkatan 43 Gelombang 2 Jadi Prajurit Tangguh

Sengkelatnews.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah siap mencetak 557 Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 43 Gelombang 2 TA 2023 menjadi prajurit tangguh,  bertempat di Lapangan Samudera Pusat Latihan Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil), Juanda Sidoarjo. Senin, (06/11/2023). Upacara yang dipimpin oleh Komandan Upacara Letkol Marinir Adid Wicaksono,…

Read More
Lelah Terbayar Tuntas, Dikmata TNI AL Angkatan 43 Gelombang 1 Lulus Dari Puslatdiksarmil

Lelah Terbayar Tuntas, Dikmata TNI AL Angkatan 43 Gelombang 1 Lulus Dari Puslatdiksarmil

Sengkelatnews.com Akhirnya lelah terbayar tuntas, sebanyak 753 siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 43 Gelombang 1 TA. 2023 setelah mengikuti pendidikan dasar militer di Pusat Latihan Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil) Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal), dengan dilaksanakannya penutupan pendidikan (Tupdik). Bertempat di Lapangan Kawah Chandradimuka…

Read More
Pangdam I/BB Pimpin Upacara Penutupan Dikmata TNI AD Gelombang I 2023

Pangdam I/BB Pimpin Upacara Penutupan Dikmata TNI AD Gelombang I 2023

Sengkelatnews.com Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan memimpin langsung upacara Penutupan Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AD Gelombang I TA 2023 di Mako Rindam I/BB, Pematangsiantar, Sumatera Utara, Jumat (29/9/2023). Diawal amanatnya, Pangdam mengucapkan selamat kepada para Tamtama Remaja yang hari ini resmi menyandang pangkat Prajurit Dua (Prada). Pangdam menjelaskan, pendidikan yang baru saja dilalui…

Read More