Enam Perwira TNI AL Berhasil Miliki Kemampuan Perperangan Ranjau

Enam Perwira TNI AL Berhasil Miliki Kemampuan Perperangan Ranjau

Sengkeelatnews.com Sebanyak enam Perwira TNI Angkatan Laut (TNI AL) berhasil memiliki kemampuan Peperangan Ranjau setelah mengikuti Kursus Perwira Peperangan Ranjau (Sus PPR) TA 2023 di Pusat Pendidikan Lanjutan Perwira (Pusdiklapa) Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) selama 3,5 Bulan. Pendidikan Sus PPR yang berada di bawah Komando Pendidikan Operasi Laut (Kodikopsla)…

Read More
Tingkatkan Kemampuan SDM TNI AL, Kapokgadik Kodiklatal Buka Kursus Bingsis

Tingkatkan Kemampuan SDM TNI AL, Kapokgadik Kodiklatal Buka Kursus Bingsis

Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) TNI Angkatan Laut (TNI AL), Kepala Kelompok Tenaga Pendidik (Kapokgadik) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) Brigjen TNI Marinir Sarjito membuka kursus Pembimbing Siswa (Bingsis) TNI AL TA. 2023, bertempat di Gedung Action Speed Tactical Trainer (ASTT) Puslatlekdalsen Kodiklatal. Senin (13/11/2023). Kursus…

Read More
SALING UNJUK KEMAMPUAN, PRAJURIT YONMARHANLAN I BERSAING MEREBUT JUARA

SALING UNJUK KEMAMPUAN, PRAJURIT YONMARHANLAN I BERSAING MEREBUT JUARA

Sengkelatnews.com Menyambut HUT Korps Marinir ke 78, prajurit Yonmarhanlan I Belawan saling menunjukkan kemampuan masing-masing bersama tim mereka di Kompi atau Baterai dalam pertandingan antar Kompi yang digelar oleh Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) I, Medan, Sumatera Utara, Selasa (31/10/2023). Seperti yang terlihat pada pertandingan Renang yang dilaksanakan di Kolam Renang Tirta Segoro Lantamal I….

Read More
8 Prajurit TNI AL Perdalam Kemampuan Mengemudi VVIP

8 Prajurit TNI AL Perdalam Kemampuan Mengemudi VVIP

Sengkelatnews.com Sebanyak 8 prajurit TNI Angkatan Laut memperdalam kemampuan mengemudi kendaraan dinas melalui Kursus Mengemudi VVIP TA. 2023 yang dibuka langsung oleh Komandan Pusdiktek Kodikdukum Kodiklatal Kolonel Laut (T) Ivan Syafari, bertempat di Hall E.H Thomas Pusdiktek Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Selasa, (24/10/2023). Danpusdiktek dalam amanatnya menyampaikan bahwa, program ini merupakan upaya dari pemimipin TNI AL…

Read More
Latihan Peperangan Elektronika TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Operasi Laut Secara Komprehensif

Latihan Peperangan Elektronika TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Operasi Laut Secara Komprehensif

Sengkelatnews.com “Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi militer dewasa ini maka kemampuan peperangan elektronika suatu negara menjadi sangat penting, dikarenakan peranannya yang sangat strategis dalam menentukan keberhasilan suatu operasi termasuk operasi laut”. Demikian disampaikan Kepala Dinas Komunikasi Dan Elektronika TNI Angkatan Laut (Diskomlekal) Laksamana Pertama TNI Anang Sufiantono saat membuka Latihan Peperangan Elektronika TA 2023 yang…

Read More
Dankodiklatal : Kemampuan Fisik Itu Bukan Dipaksa Tetapi di Maintenance

Dankodiklatal : Kemampuan Fisik Itu Bukan Dipaksa Tetapi di Maintenance

Sengkelatnews.com “Walaupun kalian tidak di desain berprestasi di bidang olahraga, tetapi setiap hari kemampuan fisik itu harus di maintenance bukan karena paksaan, sehingga kegiatan pembinaan fisik yang dilaksanakan melalui olahraga rutin Selasa dan Jumat selalu di kerjakan dengan gembira dan happy,” demikian dikatakan Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Dankodiklatal) Letjen TNI…

Read More
32 Siswa Diktukpa Pusdikbanmin Asah Kemampuan Menembak

32 Siswa Diktukpa Pusdikbanmin Asah Kemampuan Menembak

Sengkelatnews.com Dalam rangka mengasah kemampuan menembak sebagai calon Perwira TNI AL, sebanyak 32 Siswa Pusdikbanmin yang terdiri dari 22 Siswa Pendidikan Pembentukan Perwira (Diktukpa) Angkatan LIII Korps Suplai dan 10 Siswa Diktukpa Korps Khusus melaksanakan latihan menembak pistol di Lapangan tembak J W Kainama Kodiklatal, Pesapen Surabaya. Jumat, (22/09/2023). Komandan Pusdikbanmin Kodikdukum Kodiklatal Kolonel Laut…

Read More