Ikuti Ajang Panahan Internasional, Kowal Kodiklatal Tempati Peringkat 48 Se-Asia

Ikuti Ajang Panahan Internasional, Kowal Kodiklatal Tempati Peringkat 48 Se-Asia

Sengkelatnews.com Prajurit TNI Angkatan Laut (TNI AL) dari Korps Wanita TNI AL (Kowal) Kodiklatal bernama Lettu Laut (PM/W) Reni Amriani berhasil menorehkan tinta emas dengan menempati peringkat 48 se-Asia , setelah mengikuti ajang Panahan Internasional yaitu kejuaraan ASIA Championship 2024 yang dilaksanakan di Yogyakarta dari tanggal 17 sampai dengan 19 Mei 2024. Dihubungi melalui pesan…

Read More
Beri Pengarahan Kepada Kowal, Wadan Kodiklatal Ingatkan Tentang Peran Mulia Sebagai Ibu

Beri Pengarahan Kepada Kowal, Wadan Kodiklatal Ingatkan Tentang Peran Mulia Sebagai Ibu

Sengkelatnews.com Masih dalam suasana HUT Kowal ke-61 tahun 2024,Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal Laksamana Muda TNI Eko Wahjono memberikan pengarahan kepada prajurit Kowal Kodiklatal yang berlangsung di Gedung Betlegeuse Pusdiklapa, (17/1/2024). Kepada para Srikandi Jalasena tersebut, Wadan Kodiklatal menyampaikan bahwa sebagai seorang ibu maupun calon ibu, mereka harus menjadi sosok ibu yang keramat bagi anak-anaknya. Ini…

Read More
Komandan Kodiklatal Hadiri HUT PP Kowal di Puspenerbal

Komandan Kodiklatal Hadiri HUT PP Kowal di Puspenerbal

Sengkelatnews.com Komandan Kodiklatal, Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah beserta Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Ny. Ayu Nur Alamsyah menghadiri Tasyakuran Hari Ulang Tahun Ke -6 Paguyuban Purnawirawan (PP) Korps Wanita TNI Angkatan Laut (Kowal), serta Launching Hymne dan Mars PP Kowal, bertempat di Gedung Balai Prajurit K.G.P.H. Moeljono Poerbo Nagoro, Puspenerbal Sidoarjo. Senin (08/01/2024). Dalam sambutannya,…

Read More
Danyonmarhanlan II Padang Beserta Ketua Ranting D Cabang 1 KP 1 Hadiri Acara Syukuran HUT ke-61 Kowal

Danyonmarhanlan II Padang Beserta Ketua Ranting D Cabang 1 KP 1 Hadiri Acara Syukuran HUT ke-61 Kowal

Sengkelatnews.com Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) II Padang Mayor Marinir Deny Aprianto Putro, M.Tr.Opsla., beserta Ketua Ranting D Cabang 1 KP 1 Ny. Anggi Deny Aprianto Putro mengikuti kegiatan syukuran dalam rangka HUT ke-61 Korps Wanita TNI Angkatan Laut yang bertempat di Gedung Yos Sudarso, Mako Lantamal II Jln. Bukit Peti-Peti, Teluk Bayur, Padang,…

Read More
Komandan Yonmarhanlan IV Batam Hadiri Acara Syukuran HUT ke 61 Kowal

Komandan Yonmarhanlan IV Batam Hadiri Acara Syukuran HUT ke 61 Kowal

Sengkelatnews.com Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Panhkalan (Yonmarhanlan) IV Batam Mayor Marinir Andi Arif Mangkubumi, S.IP., menghadiri acara syukuran dalam rangka memeperingati HUT ke – 61 Korps Wanita Angkatan Laut (Kowal) yang diselenggarakan di ruang serbaguna lantai 2, Mako Lantamal IV Batam, Jumat (05/01/2024). Acara dihadiri langung oleh Komandan Lantamal IV Batam Laksamana Pertama TNI Tjatur…

Read More
Dankodiklatal Peringati HUT Ke-61 Kowal, Momentum Srikandi Jalasena Membangun Kejayaan TNI AL

Dankodiklatal Peringati HUT Ke-61 Kowal, Momentum Srikandi Jalasena Membangun Kejayaan TNI AL

Sengkelatnews.com “Peringatan Ulang Tahun Korps Wanita TNI Angkatan Laut Ke-61 Tahun 2024 ini merupakan kesempatan yang baik untuk renungan dan evaluasi terhadap perjalanan pengabdian yang telah dilalui, sekaligus momentum berharga untuk mensucikan niat pengabdian, memperkuat semangat perjuangan dan meningkatkan profesionalisme seluruh Srikandi Jalasena. Dengan kualitas dan kapasitas yang dimiliki, Kowal akan senantiasa mampu berakselerasi untuk…

Read More
Dankodiklatal Pimpin Olah Raga Bersama Peringati HUT Ke-61 Kowal Tahun 2024

Dankodiklatal Pimpin Olah Raga Bersama Peringati HUT Ke-61 Kowal Tahun 2024

Sengkelatnews.com Jelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-61 Korps Wanita Angkatan Laut (Kowal) pada 5 Januari 2024, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah didampingi Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Ny. Ayu Nur Alamsyah, memimpin Olah Raga Bersama di Dermaga Madura Koarmada II, Ujung Surabaya. Jumat, (29/12/2023). Kegiatan yang diisi dengan senam, jalan santai, fun…

Read More