Peringati Hari Sumpah Pemuda 2024, Pangkoarmada II : Jaga Persatuan dan Bangun Masa Depan Bangsa

Peringati Hari Sumpah Pemuda 2024, Pangkoarmada II : Jaga Persatuan dan Bangun Masa Depan Bangsa

Sengkelatnews.com Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024, Komando Armada II (Koarmada II) melaksanakan upacara di Dermaga Madura, Ujung Surabaya, Senin (28/10). Upacara ini dihadiri oleh seluruh prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Koarmada II, dengan dipimpin langsung oleh Panglima Koarmada II, Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo. Dalam pidatonya, Pangkoarmada II menyampaikan amanat dari…

Read More
Peringati Hari Santri Nasional, Kodiklatal Optimis Santri Miliki Masa Depan Cerah

Peringati Hari Santri Nasional, Kodiklatal Optimis Santri Miliki Masa Depan Cerah

Sengkelatnews.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah yang diwakili Pabandya Watpers Ban III Pers Ditum Kodiklatal Letkol Laut (KH) Miftahul Huda, menghadiri Apel dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2024. Apel ini diselenggarakan di Halaman Gedung Negara Grahadi Jl. Gubernur Suryo No. 7 Kec. Genteng Kota Surabaya.  Selasa (22/10/2024). Acara yang mengusung…

Read More
Ir Kodiklatal Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Jawa Timur Masa Jabatan 2024-2029

Ir Kodiklatal Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Jawa Timur Masa Jabatan 2024-2029

Sengkelatnews.com Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Timur  menyelenggarakan acara pelantikan anggota DPRD masa jabatan 2024-2029. Acara yang berlangsung khidmat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Timur ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Inspektur Kodiklatal (Ir Kodiklatal) Brigjen TNI Marinir Ahmad Fajar yang mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah.  Sabtu (31/08/2024)….

Read More
Di Masa Pekan Integrasi, Ratusan Siswa Satdik Kunjungi Ksatrian Kodiklatal

Di Masa Pekan Integrasi, Ratusan Siswa Satdik Kunjungi Ksatrian Kodiklatal

Sengkelatnews.com Di masa Pekan Integrasi Siswa Satuan Pendidikan (Satdik) Kodiklatal TA. 2024, Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL, Angkatan 44 TA 2024 yang terdiri dari 102 Siswa Satdik-1 Tanjung Uban dan 100 Siswa Satdik-2 Makassar laksanakan kunjungan ke Ksatrian Mako Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Kamis (08/08/2024). Latihan Praktek (Lattek) Integrasi yang dipimpin Komandan Satuan Pendidikan…

Read More
Hanya Butuh Ini Agar Hubungan Bersama Pasangan Sehat Dan Langgeng

Rahasia Hubungan Harmonis Sepanjang Masa, Dijamin!

Hanya Butuh Ini Agar Hubungan Bersama Pasangan Sehat Dan Langgeng merupakan kunci utama dalam membangun hubungan yang sehat dan langgeng. Kunci ini dapat berupa komunikasi yang baik, kepercayaan, saling menghargai, dan komitmen. Dengan memiliki kunci-kunci ini, pasangan dapat membangun hubungan yang kuat dan bertahan lama. Menurut sebuah studi yang dilakukan oleh University of California, Berkeley,…

Read More