Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden, Tiga Pilar  Tambaksari Tingkatkan Kewaspadaan

Sengkelatnews.com  Anggota Koramil 0831/02 Tambaksari bersama tiga pilar Kecamatan Tambaksari melaksanakan kegiatan patroli siaga satu menjelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia. Patroli ini dilakukan untuk meningkatkan kewaspadaan dan keamanan di wilayah Tambaksari.(19/10) Patroli siaga satu ini melibatkan anggota Koramil 0831/02 Tambaksari, Polsek Tambaksari, Satpol PP Kecamatan Tambaksari dan Instansi terkait lainnya. Mereka berpatroli […]

1 min read

Dankodiklatal Hadiri Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden dan Wapres RI

Sengkelatnews.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah menghadiri Apel Gelar Pasukan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia (Wapres RI) yang dipimpin Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto selaku Inspektur Upacara (Irup) bersama Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo, bertempat di Silang Monas, Jakarta. Jumat, (18/10/2024). Pangkogabwilhan I Laksdya TNI Rachmad […]

1 min read

Dankodikdukum Kodiklatal : TNI Siap Amankan Pelantikan Presiden dan Pilkada Serentak 2024

Sengkelatnews.com “Panglima TNI menekankan pentingnya netralitas TNI dalam Pilkada Serentak dan meminta jajarannya untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi kerawanan” Demikian penekanan Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto dalam amanatnya yang dibacakan Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Kodiklatal Laksma TNI Dr. Taufik Arief, saat memimpin Upacara Bendera 17-an bulan Oktober 2024 yang diikuti oleh seluruh Prajurit dan PNS […]

1 min read

Selesai Pelantikan, Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan 44/1 TA. 2024 Menuju Mako Kodikdukum Kodiklatal

Sengkelatnews.com Setelah melaksanakan pelantikan dan penyumpahan oleh Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah pada Jumat, (27/09) kemarin, sebanyak 207 Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan 44/1 TA. 2024 Kodikdukum dan Kodikopsla dari Puslatdiksarmil Juanda Sidoarjo tiba di Kodiklatal. Minggu (29/09/2024). Diterima oleh Kasiminpers Deppers Kodikdukum Kodiklatal Mayor Laut (KH) Anfu Saugi, selanjutnya 207 Siswa […]

1 min read

Ir Kodiklatal Hadiri Pelantikan Anggota DPRD Jawa Timur Masa Jabatan 2024-2029

Sengkelatnews.com Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Timur  menyelenggarakan acara pelantikan anggota DPRD masa jabatan 2024-2029. Acara yang berlangsung khidmat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jawa Timur ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Inspektur Kodiklatal (Ir Kodiklatal) Brigjen TNI Marinir Ahmad Fajar yang mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah.  Sabtu (31/08/2024). […]

1 min read

Jelang Pelantikan Dikmata TNI AL, Dankodiklatal Kunjungi Satdik – 2

Menjelang H-1 Upacara Pelantikan dan Penyumpahan Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 44 TA. 2024 di Satdik – 2 Kodiklatal, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah, S.E., M.M., M.Tr (Han) mengunjungi Satdik – 2 Kodiklatal yang disambut oleh Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik) – 2 Kodiklatal Kolonel Laut (P) […]

1 min read

Tangis Haru Keluarga Saksikan Pelantikan Siswa Dikmata Satdik-1 Kodiklatal Angkatan 44 TA.2024

Sengkelatnews.com Tangis haru dan bangga keluarga mewarnai Upacara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah para Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 44 TA. 2024 Satdik – 1 Kodiklatal yang dipimpin langsung oleh Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah, bertempat di Lapangan Mako Satdik – 1 Tanjung Uban.  Kamis (04/07/2024). Sebanyak […]

2 mins read

Danyonmarhanlan IV Batam Hadiri Pelantikan Pengurus PW Muslimat NU Provinsi Kepri

Sengkelatnews.com  Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) IV Batam Mayor Marinir Andi Arif Mangkubumi, S.IP., menghadiri undangan dalam rangka pelantikan pengurus PW Muslimat NU Kepulauan Riau, bertempat di Gran Ballroom Harmonie One Hotel Batam, Kamis (16/05/2024). Acara pelantikan pengurus PW Muslimat NU Kepulauan Riau yang dihadiri langsung oleh Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Muslimat Nahdlatul […]

1 min read

Jelang Pelantikan, Danpuslatdiksarmil Pimpin Tupdik Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan 43/2

Sengkelatnews.com Menjelang pelantikan, Komandan Puslatdiksarmil Kolonel Laut (P) Irwan S.P Siagian secara resmi memimpin Penutupan Pendidikan (Tupdik) Tahap Dasar Golongan Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan 43/2 TA. 2023 sebagai tanda telah selesainya satu tahap lagi pendidikan yang dilaksanakan di Puslatdiksarmil Kodiklatal, bertempat di Lapangan Kawah Candradimuka Puslatdiksarmil, Juanda Sidoarjo. Senin, (04/03/2024). Sebanyak 595 Siswa Dikmaba […]

1 min read

Tinjau Kesiapan Rangkaian Pelantikan Diktukpa TNI AL, Dankodiklatal Kroscek Titik Kunjungan Kasal

Sengkelatnews.com Dalam rangka meninjau kesiapan rangkaian pelantikan Diktukpa menjadi Perwira TNI AL, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah didampingi Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal Laksda TNI Eko Wahjono melaksanakan kroscek titik rangkaian acara Kasal Laksamana TNI Muhammad Ali beserta Ketua Umum Jalasenastri Kodiklatal Ny. Fera Muhammad Ali di Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Minggu, (05/11/2023). Dalam […]

1 min read