Uji Kemampuan Berlayar dan Bertempur, Siswa Bintara dan Tamtama TNI AL Siap Lattek Berlayar WJY/22 Tahun 2024

Uji Kemampuan Berlayar dan Bertempur, Siswa Bintara dan Tamtama TNI AL Siap Lattek Berlayar WJY/22 Tahun 2024

Sengkelatnews.com Dalam rangka menguji kemampuan  Jalasena Muda berlayar dan bertempur, Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) dan Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 43 Gelombang 2 TA.2023 mengikuti Upacara Pelepasan dan Gelar Pasukan, Latihan Praktek (Lattek) Pelayaran Gabungan Wira Jala Yudha (WJY) Ke-22 Tahun 2024, yang dipimpin oleh Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal…

Read More
Siap Mengabdi Untuk Negeri, Dikmapa PK Susgakes TNI AL Angkatan 30 Selesai Pendidikan di Kodiklatal

Siap Mengabdi Untuk Negeri, Dikmapa PK Susgakes TNI AL Angkatan 30 Selesai Pendidikan di Kodiklatal

Sengkelatnews.com Siap mengabdi untuk negeri, Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Kodiklatal, Laksma TNI Dr. Taufik Arief memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Perwira (Dikmapa) Prajurit Karier (PK) Khusus Tenaga Kesehatan (Susgakes) TNI Angkatan Laut Angkatan 30  TA. 2023, bertempat di Lobby Kodikdukum Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Jumat (07/06/2024). Adapun 54 Siswa Dikmapa PK Susgakes TNI AL tersebut terdiri dari…

Read More
Arungi Lautan Pasifik, KRI R.E. Martadinata-331 Siap Ikuti Satgas Rim Of Pacific 2024 Di Hawai

Arungi Lautan Pasifik, KRI R.E. Martadinata-331 Siap Ikuti Satgas Rim Of Pacific 2024 Di Hawai

Sengkelatnews.com Dalam rangka meningkatkan kerja sama multilateral, TNI Angkatan Laut mengirimkan salah satu unsur yang berada dibawah jajaran Komando Armada II yakni KRI Raden Eddy Martadinata-331 (KRI REM-331) dalam Latihan Bersama (Latma) Multilateral Rim Of Pacific (Rimpac) di Oahu Hawai. Upacara apel gelar pasukan dan pelepasan KRI REM-331 dipimpin langsung oleh Panglima Koarmada RI Laksamana…

Read More
Pangkoarmada II Pastikan Pasukan Unsur-Unsur Satgasla KTT WWF Ke-10 Siap Amankan Wilayah Laut

Pangkoarmada II Pastikan Pasukan Unsur-Unsur Satgasla KTT WWF Ke-10 Siap Amankan Wilayah Laut

Sengkelatnews.com Pangkoarmada II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, selaku Komandan Satgas Laut (Dansatgasla), memimpin Apel Gelar Kesiapan Pasukan Unsur-Unsur Satgasla PAM VVIP Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 Tahun 2024, yang digelar di Dermaga Benoa, Pulau Bali. Jumat (17/5). Dalam pelaksanaan pengamanan laut KTT WWF ke-10, TNI AL menerjunkan 7 KRI meliputi KRI…

Read More
Pastikan Kapal Rumah Sakit Siap, Danguskamla Koarmada II Terima Kunjungan Kapuskes TNI

Pastikan Kapal Rumah Sakit Siap, Danguskamla Koarmada II Terima Kunjungan Kapuskes TNI

Sengkelatnews.com Danguskamla Koarmada II Laksma TNI Teguh Prasetya, S.T., M.M., CHRMP., selaku Wadan Satgasla Pam KTT WWF Tahun 2024, mewakili Panglima Komando Armada (Pangkoarmada) II Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, selaku Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) Laut, KTT World Water Forum (WWF) ke-10 menerima Kunjungan dari Kapuskes TNI Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama Sp.A(K)., M.Kes., MARS.,…

Read More
Apel Gelar Pasukan, Prajurit dan Unsur Koarmada II Siap Laksanakan Latopslagab

Apel Gelar Pasukan, Prajurit dan Unsur Koarmada II Siap Laksanakan Latopslagab

Sengkelatnews.com Dalam rangka memastikan kesiapan prajurit maupun unsur-unsur Koarmada II yang terlibat Latihan Operasi Laut Gabungan (Latopslagab) TA. 2024, Pangkoarmada RI Laksdya TNI Dr. Denih Hendrata, S.E., M.M., CHRMP., didampingi Pangkoarmada II selaku Wadirlat Opslagab Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, memimpin Apel Gelar Pasukan, bertempat di Dermaga Madura Koarmada II, Ujung Surabaya. Senin (6/5). Adapun unsur-unsur…

Read More