Danpuslatdiksarmil Tutup Pendidikan Siswa Diktukba TNI AL Angkatan LIV TA 2023

Semgkelatnews.com Komandan Pusat Latihan Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil) Kodiklatal, Kolonel Laut (P) Irwan S.P. Siagian resmi menutup Program Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) TNI AL Angkatan LIV TA 2023. Penutupan pendidikan (Tupdik) dilaksanakan dalam prosesi upacara yang digelar di Lapangan Kawah Candradimuka Puslatdiksarmil Juanda, Sidoarjo pada Jumat (25/8/2023). Tercatat 478 Prajurit Diktukba TNI AL berhasil melewati […]

1 min read

Resmi Ditutup , Pekan Integrasi Diharapkan Menambah Wawasan Siswa Satdik-1 dan Satdik-2 Kodiklatal

Sengkelatnews.com Ditandai dengan pelepasan tanda peserta, Pekan Integrasi Siswa Satdik-1 dan Satdik-2 Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) resmi ditutup oleh Wadan Kodiklatal Laksda TNI Supardi di Lapangan Laut Maluku Mako Kodiklatal Bumimoro Surabaya, Jumat (25/8/2023). Pekan Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal yang berlangsung sejak tanggal 21 hingga 25 Agustus 2023 ini […]

2 mins read

Giliran Markas Rajawali Laut dan Sarang Petarung Marinir Mendapat Kunjungan Siswa Satdik-Satdik Kodiklatal

Sengkelatnews.com Di hari terakhir Pekan Integrasi Siswa Satdik-Satdik Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) , giliran Markas Rajawali Laut yakni Pusat Penerbangan TNI AL (Puspenerbal) dan Sarang Petarung Marinir yakni Brigif-2 Marinir Surabaya mendapat kunjungan dari Siswa Satdik-1 dan Satdik-2, Jumat (25/8/2023). Kembali seluruh peserta yang terdiri dari 250 siswa Satdik-1 […]

1 min read

Aksi Pasukan Elite TNI AL Pukau Ratusan Peserta Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal

Sengkelatnews.com Memasuki hari ke empat Pekan Integrasi Siswa Satdik- Satdik Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) , Ratusan peserta yakni Siswa Dikmaba dan Dikmata TNI Angkatan XLIII TA 2023 dari Satuan Pendidikan (Satdik)-1 Tanjung Uban, dan Satdik-2 Makassar berkesempatan mengunjungi markas pasukan elite TNI AL di Surabaya, Kamis (24/8/2023). Kunjungan pertama dimulai […]

2 mins read

Tumbuhkan Jiwa Maritim Yang Kuat, Siswa Dikmaba TNI AL XLIII/1 TA. 2023 Latihan Renang Laut

Sengkelatnews.com Untuk menumbuhkan jiwa maritim yang kuat dan membentuk fisik yang prima, Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) TNI AL angkatan XLIII/1 TA. 2023 melaksanakan latihan praktek Renang Laut di kolam Kombasin Koarmada II Ujung, Surabaya pada Selasa (22/08/2023). Renang Laut diikuti oleh 700 siswa Dikmaba dibawah komando Danseba Puslatdiksarmil, Mayor Marinir Johan Haryanto. Latihan diawali […]

1 min read

Antusiasnya Peserta Pekan Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal Saat Latihan Peran Penanggulangan Kebakaran

Sengkelatnews.com Cuaca di Surabaya yang panas terik ternyata tidak menyurutkan semangat para peserta Pekan Integrasi Siswa Satuan Pendidikan (Satdik)-1 dan Satdik-2 Kodiklatal TA 2023, untuk mengikuti rangkaian kegiatan yang sudah disusun oleh panitia di hari kedua, Selasa (22/8/2023). Untuk siswa Satdik-1 Tanjung Uban yang terdiri dari siswa Dikmaba dan Dikmata TNI AL Angkatan XLIII TA […]

1 min read

Perkuat Solidaritas , Dankodiklatal Buka Pekan Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal Tahun 2023

Sengkelatnews.com Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Dankodiklatal) Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono, resmi membuka kegiatan Pekan Integrasi Siswa Satuan Pendidikan (Satdik) -1 dan Satdik -2 Kodiklatal Tahun 2023 di Lapangan Laut Maluku, Mako Kodiklatal Bumimoro Surabaya, Senin (21/8/2023). Pekan Integrasi Siswa Satdik Kodiklatal tahun ini hanya diikuti dua satuan pendidikan yakni […]

2 mins read

Serunya Kebersamaan Siswa Dikmaba dan Dikmata Angkatan XLIII TA 2023 Jajaran

Sengkelatnews.com Meski belum secara resmi dibuka namun integrasi diantara siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba), dan siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL Angkatan XLIII TA 2023 dari Satuan Pendidikan 1 dan 2 (Satdik 1 dan 2) dengan siswa dari Pusat Latihan Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil) Kodiklatal sudah terjalin erat dan kompak. Hal tersebut terlihat sewaktu […]

1 min read

Ratusan Siswa Satdik 1 dan 2 Kodiklatal Tiba Di Kota Pahlawan

Sengkelatnews.com Gunakan dua Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) dari jajaran Koarmada II yakni KRI Semarang-594, dan KRI Makassar- 590 , sebanyak 507 Siswa gabungan Satuan Pendidikan (Satdik) 1 dan 2 Kodiklatal tiba di Kota Pahlawan. Kedatangan mereka di Surabaya pada Sabtu kemarin (19/8/2023) adalah dalam rangka mengikuti Latihan Praktek (Lattek) Berlayar dan juga Pekan Integrasi […]

1 min read

Lulus Tahap Sarrit, 755 Siswa Dikmata TNI AL Angkatan XLIII/1 TA 2023 Lanjut Tahap Sargol

Sengkelatnews.com Pusat Latihan dan Pendidikan Dasar Militer (Puslatdiksarmil) Kodiklatal menggelar Upacara Penutupan Dasar Prajurit (Sarrit) dan Pembukaan Dasar Golongan (Sargol) Siswa Dikmata Angkatan XLIII/1 T.A 2023, yang dipimpin Komandan Puslatdiksarmil Kolonel Laut (P) Irwan S.P Siagian selaku Inspektur Upacara di lapangan Apel Kawah Candradimuka Puslatdiksarmil, Rabu (16/08/2023) Kolonel Laut (P) Irwan S.P Siagian dalam amanatnya […]

2 mins read