Tidur Nyenyak Setelah Sahur Tanpa Khawatir Asam Lambung
Bangun untuk makan sahur memang melelahkan, apalagi jika harus bangun lebih awal dari biasanya. Setelah makan sahur, biasanya kita akan tidur lagi untuk melanjutkan istirahat sebelum beraktivitas seharian. Namun, bagi penderita asam lambung, tidur setelah sahur bisa menjadi masalah. Pasalnya, posisi tidur yang tidak tepat dapat menyebabkan asam lambung naik dan menimbulkan rasa tidak nyaman….